Kapolsek Kawasan Pelabuhan Gilimanuk Pimpin Pengetatan Pemeriksaan Di Pintu Masuk Bali.

- Redaksi

Kamis, 24 Maret 2022 - 13:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jembrana-Bertempat di pos 2 ( Pos pemeriksaan pintu masuk Bali ) Pelabuhan Gilimanuk, Kapolsek Kawasan Pelabuhan Gilimanuk Kompol I Gusti Putu Dharmanatha, S.H, M.H., memimpin pelaksanaan Pengetatan Pemeriksaan di Pintu masuk Bali Pelabuhan Gilimanuk dalam rangka antisipasi teror dan bom menuju lokasi Giat COP-4 dan IPU-144 di ITDC Nusa Dua dan diseluruh Bali. Kamis 24/03/2022.

Baca Juga :  Kapolres Pringsewu Lantik AKP Darwin Menjadi Kabag Logistik

Kegiatan diawali dengan Apel tersebut dipimpin langsung oleh Kapolsek Kawasan Pelabuhan Gilimanuk yang diikuti oleh Ka Anev Ops Amannusa Agung II Th 2022 ( Akp I Made Maharta S.H ), Anggota Batalyon C Pelopor Sat Brimobda Bali, Anggota K9 Polda Bali BKO Pelabuhan Gilimanuk, Anggota Polres Jembrana yang terlibat Sprin Ops Amannusa Agung II Th 2022, Anggota Polsek Kawasan Pelabuhan Gilimanuk.

Baca Juga :  Wakapolres Badung Kompol Prama Pimpin Upacara Hari Kesadaran Nasional

Kapolsek Kawasan Pelabuhan Gilimanuk mengatakan “sasaran dari giat pengetatan adalan pemeriksaan terhadap semua kendaraan, orang dan barang masuk Bali via Pelabuhan Gilimanuk, untuk kendaraan Kecil, Bus, dan Sepeda Motor serta para penumpang diturukan dan diarahkan untuk Chek Point Validasi Vaksin serta Rapid Tes Antigen di Kantor Kesegatan Pelabuhan sesuai dengan INMENDAGRI No. 18 Tahun 2022 tentang PPKM Level 2 Covid-19 dan SE Gubernur Bali No. 192/Satgas Covid-19/II/2022 dalam tatanan kehidupan era baru di Provinsi Bali”. Ucap Kapolsek.

(Humas Gilimanuk)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Dengan Pendekatan yang Humanis, Subsatgas Binluh Ajak Generasi Muda Tertib Berlalu Lintas
Dukung Ketahanan Pangan, Bhabinkamtibmas Monitoring Ketahanan Pangan Bergizi di Lingk. Kubu
Bhabinkamtibmas Monitoring Pemanfaatan Lahan Pekarangan Beegizidi Lingk. Gunaksa
Wujud Pelayanan di Pagi Hari, Personil Polsek Bangli Laksanakan Pengaturan Arus Lalulintas
Wujud Kepedulian dan Kebersamaan, Wakapolsek Serahkan Dana Tali Asih Kepada Anggota
Antisipasi kegiatan Masyarakat di Malam Hari, Polsek Bangli Intensifkan Kegiatan Blue Light Patrol Seputaran Kota
PATROLI BLUE LIGHT Anggota Polsek Susut Melaksanakan Patroli Blue Light antisipasi Kamtibmas Di malam hari Agar situasi Diwilkum Polsek susut tetap Kondusif
Atensi Pasar Murah Menyambut Hari Raya Idul Fitri, Warga Tegal Kertha Diuntungkan
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 18 Februari 2025 - 16:56 WIB

Dengan Pendekatan yang Humanis, Subsatgas Binluh Ajak Generasi Muda Tertib Berlalu Lintas

Selasa, 18 Februari 2025 - 16:50 WIB

Dukung Ketahanan Pangan, Bhabinkamtibmas Monitoring Ketahanan Pangan Bergizi di Lingk. Kubu

Selasa, 18 Februari 2025 - 16:44 WIB

Bhabinkamtibmas Monitoring Pemanfaatan Lahan Pekarangan Beegizidi Lingk. Gunaksa

Selasa, 18 Februari 2025 - 16:30 WIB

Wujud Kepedulian dan Kebersamaan, Wakapolsek Serahkan Dana Tali Asih Kepada Anggota

Selasa, 18 Februari 2025 - 16:23 WIB

Antisipasi kegiatan Masyarakat di Malam Hari, Polsek Bangli Intensifkan Kegiatan Blue Light Patrol Seputaran Kota

Berita Terbaru