Putus Mata Rantai Penyebaran Covid-19, Polres Banjarnegara Terus Kampanye Prokes dan Bagi Masker Gratis

- Redaksi

Minggu, 27 Maret 2022 - 10:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Banjarnegara – Polres Banjarnegara Bersama TNI Kodim 0704/ Banjarnegara dan Satpol PP Kabupaten Banjarnegara bersinergi melakukan upaya mencegah penyebaran virus covid-19 dengan Operasi Yustisi kampanye protokol kesehatan, pembagian masker gratis kepada Masyarakat di Wilayah Banjarnegara, Minggu (27/3/2022).

“Hari ini kami memberikan himbauan secara humanis dan membagikan masker guna membantu masyarakat dalam pemenuhan kebutuhan masker, pembagian masker dilakukan di Wilayah Banjarnegara,” Kata Kapolres Banjarnegara AKBP Hendri Yulianto SIK, MH melalui Kabag Ops Kompol Prijo Djatmiko, SH.

Baca Juga :  Pastikan Mesin ATM Aman Personil Polsek Mengwi Lakukan Pengecekan

Menurut dia, kegiatan ini dilakukan dalam rangka menekan laju penyebaran Covid-19, maka untuk itu dia menekanan, penggunan masker kain wajib setiap tiga jam sekali atau maksimal 4 jam diganti.

“Apabila masker basah atau lembab harus diganti, untuk itu kami himbau agar masyarakat membawa beberapa masker sekaligus. Sesampainya di rumah, masker segera dicuci, ujarnya.

Menurut dia, penggunaan masker efektif kalau diikuti dengan protokol kesehatan, memakai masker, mencuci tangan pakai sabun dan air mengalir, menjaga jarak, menjauhi kerumunan, serta membatasi mobilisasi dan interaksi.

Baca Juga :  Cegah Terjadinya Gangguan Kamtibmas, Polsek Bangli Intensifkan Kegiatan Blue Light Patrol

“Agar penggunaan masker efektif protokol kesehatan harus selalu diterapkan,” tuturnya.

Ia berharap, kegiatan hari ini dapat memotivasi masyarakat Banjarnegara untuk tetap menjaga kesehatan.

“Semoga dengan selalu menerapakan protokol kesehatan pandemi Covid-19 segera berlalu,” tandasnya.

(Adi)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Tragedi di Balik Jeruji: Tahanan Kasus Pencabulan Anak Dibunuh oleh 7 Tahanan Lain di Rutan Mapolresta Denpasar
Mutasikan Narapidana, Lapas Jember Optimalkan Pembinaan Lanjutan
Polda Bali & Bea Cukai Berhasil Ungkap Peredaran Narkotika Jenis Kokain Jaringan Internasional Seharga 12 Milyar Rupiah
Peduli Kesehatan WBP, Tim Medis Lapas Jember Jemput Bola
Memperkuat Soliditas dan Loyalitas, Polda Bali Nobar Film “Sayap-Sayap Patah 2”
Break Shot Bali dan FORWARD Beserta Polda Bali Gelar Halalbihalal dan Santunan Anak Yatim Piatu
Tokoh Masyarakat Desa Batuaji Beri Apresiasi untuk Polres Tabanan atas Dedikasi Jaga Kamtibmas
Polres Tabanan Tuai Pujian, Tokoh Beraban Nilai Polri Dekat dan Peduli terhadap Warga
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 6 Juni 2025 - 09:12 WIB

Tragedi di Balik Jeruji: Tahanan Kasus Pencabulan Anak Dibunuh oleh 7 Tahanan Lain di Rutan Mapolresta Denpasar

Kamis, 29 Mei 2025 - 21:06 WIB

Mutasikan Narapidana, Lapas Jember Optimalkan Pembinaan Lanjutan

Senin, 26 Mei 2025 - 18:06 WIB

Polda Bali & Bea Cukai Berhasil Ungkap Peredaran Narkotika Jenis Kokain Jaringan Internasional Seharga 12 Milyar Rupiah

Sabtu, 17 Mei 2025 - 18:28 WIB

Peduli Kesehatan WBP, Tim Medis Lapas Jember Jemput Bola

Jumat, 16 Mei 2025 - 17:22 WIB

Memperkuat Soliditas dan Loyalitas, Polda Bali Nobar Film “Sayap-Sayap Patah 2”

Berita Terbaru