Inovasi Mobil Vaksin Keliling Polrestabes Surabaya Raih Awards PWI Jatim 2022

- Redaksi

Kamis, 31 Maret 2022 - 13:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Surabaya — Dalam rangka Hari Pers Nasional 2022, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Jawa Timur memberikan penghargaan kepada Kapolrestabes Surabaya, Kombes Pol Akhmad Yusep Gunawan atas inovasi dan program penanganan pandemi Covid 19 di kota Surabaya.

Selama pandemi, Kombes Pol Yusep banyak membuat inovasi yang berdampak krusial pada penurunan dan penanganan angka Covid- 19 di kota Surabaya.

Ketua PWI Jawa Timur, Lutfil Hakim menyebut Yusep sebagai salah satu pejabat Kepolisian yang memberikan dedikasi luar biasa saat masuk ke kota Surabaya dalam masa pandemi.

“Beliau menjabat sebagai Kapolrestabes Surabaya saat pandemi. Dedikasi yang diberikan beliau sangat luar biasa. Mulai
mulai pencegahan, maksimisasi vaksin serta giat sosial membantu masyarakat yang terdampak Covid di kampung-kampung, serta pengawalan prokes hingga saat ini,” sebut Lutfil,Rabu (30/3).

Salah satu inovasi yang gemilang di awal menjabat sebagai Kapolrestabes Surabaya adalah, program layanan mobil vaksin keliling yang jumlahnya puluhan hingga bisa menyasar masyarakat hingga ke kampung-kampung.

Baca Juga :  Bhabinkamtibmas Desa Bongkasa Bersinergi Dengan Pecalang Kawal Prosesi Upacara Keagamaan

Bahkan,berkat gerai vaksinasi keliling itu, capaian vaksinasi kota Surabaya menjadi cepat dan maksimal sehingga dicontoh oleh beberapa daerah lainnya.

“Selain itu ada beberapa peogram terkait layanan masyarakat. Jadi PWI Jatim memberikan anugerah kepada beliau semoga menjadi motivasi pengabdian dan pelayanan masyarakat,” tandasnya.

Sementara itu, Kombes Pol Yusep Gunawan mengaku berterimakasih atas apresiasi dari insan pers kepada kepolisian khususnya di Surabaya.

Baca Juga :  Kapolda Aceh Ajak Wartawan Perbanyak Pemberitaan Positif Tentang Aceh

“Semoga penghargaan ini menjadi simbol sinergitas yang baik antara Kepolisian dan media. Turut serta memberikan yang terbaik untuk masyarakat. Sekaligus akan menjadi pengingat, bahwa ada hal baik yang perlu dipertahankan ke depan terkait layanan kepolisian ini” singkatnya.

Mantan Dirkrimsus Polda Jatim ini menambahkan, penghargaan ini di persembahkan untuk seluruh jajaran Polrestabes Surabaya, segenap instansi terkait dan komponen masyarakat Surabaya yang bergotong royong bersama sama memberi solusi di saat pandemi.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pererat Silaturahmi, Kapolri Buka Puasa Bersama Tokoh Ulama dan Elemen Masyarakat Banten
Polda Bali Gelar Shalat Ghaib dan Doa Bersama Atas Gugurnya Tiga Personel Polres Way Kanan Lampung
Tebar Kebaikan di Bulan Ramadhan, Polres Badung Gandeng Mahasiswa dan OKP Bagikan Takjil Untuk Warga
Bupati dan Wakil Bupati Badung Turun Langsung Tinjau Penertiban Kabel Internet Pada Ruas Jalan Di Seputaran canggu
Sambut Ramadhan 1446 H, Kapolres Badung Kembali Bagikan Takjil Untuk Warga
Polda Bali Dapati Senjata Tajam Dan Miras Saat Giat Patroli Dan Sidak Malam
Satuan Samapta Hadirkan Rasa Aman di Taman Ayun Lewat Blue Light Patrol
Patroli Biru Unit Samapta Polsek Mengwi Sambangi Kantor BNI Kapal
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:47 WIB

Pererat Silaturahmi, Kapolri Buka Puasa Bersama Tokoh Ulama dan Elemen Masyarakat Banten

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:39 WIB

Polda Bali Gelar Shalat Ghaib dan Doa Bersama Atas Gugurnya Tiga Personel Polres Way Kanan Lampung

Minggu, 16 Maret 2025 - 20:16 WIB

Tebar Kebaikan di Bulan Ramadhan, Polres Badung Gandeng Mahasiswa dan OKP Bagikan Takjil Untuk Warga

Minggu, 16 Maret 2025 - 11:24 WIB

Bupati dan Wakil Bupati Badung Turun Langsung Tinjau Penertiban Kabel Internet Pada Ruas Jalan Di Seputaran canggu

Senin, 10 Maret 2025 - 17:38 WIB

Sambut Ramadhan 1446 H, Kapolres Badung Kembali Bagikan Takjil Untuk Warga

Berita Terbaru

Nasional

Lapas Jember Turut Serta Dalam IPPA FEST 2025

Kamis, 24 Apr 2025 - 19:49 WIB