Lapas Binjai Gelar Apel Pelepasan Petugas Purnabakti Dan Pemberian Penghargaan Petugas

- Redaksi

Senin, 4 Maret 2024 - 19:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Binjai

Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Binjai menggelar apel pelepasan purnabakti sekaligus pemberian penghargaan pegawai teladan Triwulan I yang turut diikuti oleh PJU Lapas Binjai, JFT dan JFU Lapas Binjai bertempat di Lapangan Upacara Lapas Binjai, Senin (04/03/2024).

Suasana haru mengiringi pelepasan Ksatrya Ginting,S.H yang sehari hari bertugas sebagai pengelola dan pengolah memasuki masa Purna Bhakti per 1 Maret 2024.berlangsung dalam suasana kebersamaan, kekeluargaan, dan haru.

Dalam sambutannya, Kepala Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIA Binjai, Theo Adrianus menyampaikan,” di kesempatan sore ini atas nama pimpinan atas nama pribadi saya ucapkan selamat kepada pak ksatrya ginting yang sudah mendapatkan kenaikan pangkat satu tingkat lebih tinggi dan juga telah memasuki masa purnabhakti.Terimakasih atas dedikasi dan pengabdian selama kurang lebih 35 tahun dalam memberikan pengabdian terbaik untuk institusi dan NKRI, kiranya Tuhan yang membalas semua kinerja baik yang sudah pak ksatrya berikan,”ungkap Kalapas.

Baca Juga :  Ungkap Kasus Peredaran 20.000 Obat Keras Jenis Dobel L, Polres Paser Gelar Konferensi Pers

“Dengan berakhrinya masa tugas pak satria bukan berarti putus tali silaturahmi, pak ksatrya adalah bagian dari keluarga besar lapas binjai, apabila nanti melintas di lapas binjai jangan lupa untuk mampir agar tetap terjaga tali silaturahmi diantara kita,” ucap beliau.

Baca Juga :  Predator Pelecehan Sex Sual Masih Berkeliaran Seperti Pocong

“Berikutnya kepada bu tri ,ini adalah salah satu srikandi terbaik lapas binjai, saya mengucapkan selamat atas kinerja baik yang ditorehkan,dan ini juga menjadi kebanggaan bagi tri dan keluarga sehingga menjadi motivasi kepada pegawai yang lain untuk berlomba lomba menjadi yang terbaik,”tutup beliau.(AVID/r)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Monitoring Napiter, Lapas Perempuan Medan Kedatangan Tim Densus 88
Apel Pagi Bersama Kanwil Ditjenpas Sumatera Utara di Gedung Bersama Rupbasan Kelas I Medan
Rutan Tarutung Ikuti Pengarahan Direktur Jenderal Pemasyarakatan Secara Virtual
Atensi Pasar Murah Menyambut Hari Raya Idul Fitri, Warga Tegal Kertha Diuntungkan
Amankan 7 Paket Narkoba, 2 Orang Terjaring Kasus Narkoba di Badung
Bhabinkamtibmas Singakerta Menghadiri Kegiatan Bulan Bahasa Bali Tahun 2025
Kabidpropam Polda Bali KBP. I Ketut Agus Kusmayadi, S.I.K., S.H. Memberikan Arahan terhadap Personil Polsek Ubud, Gianyar, Bali, dilanjutkan dengan Ops Gaktibplin
Polisi Sahabat Anak, Polsek Blahbatuh Hadir dengan Humanis Interaksi dengan Siswa
Berita ini 39 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 Februari 2025 - 05:39 WIB

Monitoring Napiter, Lapas Perempuan Medan Kedatangan Tim Densus 88

Selasa, 18 Februari 2025 - 18:29 WIB

Apel Pagi Bersama Kanwil Ditjenpas Sumatera Utara di Gedung Bersama Rupbasan Kelas I Medan

Selasa, 18 Februari 2025 - 13:37 WIB

Rutan Tarutung Ikuti Pengarahan Direktur Jenderal Pemasyarakatan Secara Virtual

Selasa, 18 Februari 2025 - 13:14 WIB

Atensi Pasar Murah Menyambut Hari Raya Idul Fitri, Warga Tegal Kertha Diuntungkan

Selasa, 18 Februari 2025 - 13:03 WIB

Amankan 7 Paket Narkoba, 2 Orang Terjaring Kasus Narkoba di Badung

Berita Terbaru