Satgas OMP Agung Polda Bali Amankan Jalan Sehat Bahagia Relawan De Gadjah

- Redaksi

Minggu, 17 November 2024 - 16:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Denpasar – Personel Polda Bali yang terlibat Operasi Mantap Praja Agung 2024 dalam rangka pengamanan Pemilihan Kepala Daerah Bali, melaksanakan apel kesiapan personel, yang dipimpin oleh Kabag Bin Opsnal Biroops Polda Bali AKBP. I Gusti Agung Dhana Aryawan, S.I.K., M.I.K., dan bertempat di Lapangan Niti Mandala, Renon, Denpasar, Minggu (17/11/2024).

Apel kesiapan yang dilaksanakan pada pukul 04.00 dini hari tadi, merupakan serangkaian pengamanan giat jalan sehat dari pendukung pasangan Pasangan Calon (Paslon) Gubernur dan Wakil Gubernur Bali nomor urut 01, yang mengambil tema “Jalan Sehat Bahagia Relawan De Gadjah”. Kegiatan ini juga bertepatan dengan aktivitas masyarakat yang melaksanakan _Car Free Day _.

Baca Juga :  Wagub, Sekprov dan Pj Bupati Mengantar Kepulangan Mendagri Tito Karnavian

Pada kesempatan tersebut, Kabag Bin Opsnal Biroops Polda Bali AKBP. I Gusti Agung Dhana Aryawan, S.I.K., M.I.K., menyampaikan agar seluruh Personil yang terlibat dalam Kegiatan Pengamanan Jalan Sehat Bahagia Relawan De Gadjah hari ini agar selalu meningkatkan kewaspadaan, bertugas sesuai dengan SOP dan Tetap Humanis sebagai bentuk Cooling System pada Pilkada Bali 2024.

“Kegiatan Jalan Sehat ini diperkirakan akan diikuti oleh ribuan Peserta. Untuk itu seluruh personel bertugas sesuai dengan SOP, untuk para Padal agar terus memonitor dan memantau pelaksanaan tugas anggotanya dilapangan baik melalui Pengecekan secara langsung maupun melalui HT,” ujarnya.

Pada kegiatan pengamanan Jalan Sehat Bahagia Relawan De Gadjah hari ini, Polda Bali mengerahkan 939 personel Polri yang terlibat dalam Operasi Mantap Praja Agung 2024.

Berita Terkait

Satreskrim Polres Lombok Timur berhasil mengamankan 10 orang terduga pelaku pemerkosaan terhadap pelajar penyandang disabilitas
Kapolri Tegaskan Hukuman Maksimal untuk Bandar Narkoba: Fokus Pemberantasan dari Hulu ke Hilir
Ngopi Kamtibmas di Pos Satkamling Polsek Benda Polres Metro Tangerang Kota
Persempit Ruang Gerak Pelaku Kejahatan Di Malam Hari, Unit Patroli Sambangi Tempat Suc
Ike Farida Divonis 5 Bulan Penjara, Terbukti Bersalah Dalam Kasus Sumpah Palsu
Polres Jakarta Utara Gelar Jumat Curhat Keliling di Masjid Jami Ar-Rahman Kelapa Gading
Polri Gelar Upacara Korps Raport Kenaikan Pangkat Pejabat Tinggi
Bangunan Reklame Bertengger Diduga Jadi Permainan Oknum Pejabat
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 7 Desember 2024 - 01:03 WIB

Satreskrim Polres Lombok Timur berhasil mengamankan 10 orang terduga pelaku pemerkosaan terhadap pelajar penyandang disabilitas

Jumat, 6 Desember 2024 - 06:42 WIB

Kapolri Tegaskan Hukuman Maksimal untuk Bandar Narkoba: Fokus Pemberantasan dari Hulu ke Hilir

Rabu, 4 Desember 2024 - 22:32 WIB

Ngopi Kamtibmas di Pos Satkamling Polsek Benda Polres Metro Tangerang Kota

Rabu, 4 Desember 2024 - 06:09 WIB

Persempit Ruang Gerak Pelaku Kejahatan Di Malam Hari, Unit Patroli Sambangi Tempat Suc

Selasa, 3 Desember 2024 - 16:18 WIB

Ike Farida Divonis 5 Bulan Penjara, Terbukti Bersalah Dalam Kasus Sumpah Palsu

Berita Terbaru