Jaga Kondusifitas Wilayah Pawas Polsek Denpasar Barat Hadir Ditengah Masyarakat Dalam Kegiatan Sambang Kamtibmas

- Redaksi

Senin, 10 Februari 2025 - 17:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

 

Denpasar, Lensapolri.com – Dalam upaya pencegahan dan cipta kondisi yang kondusif, aman dan damai, di daerah hukumnya Polsek Denpasar Barat terus berupaya melaksanakan himbauan kepada masyarakat melalui program sambang kamtibmas.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

 

Bertempat di rumah kos jalan Diponegoro Gang II No. 2 Banjar Suci Desa Dauh Puri Kangin Kecamatan Denpasar Barat, Pawas Polsek Denpasar Barat Iptu I Nengah Sulatra melaksanakan sambang kamtibmas sekaligus berinteraksi langsung dengan warga pendatang mengajak mereka senantiasa ikut serta dalam menciptakan situasi kamtibmas yang aman dilingkungan tempat tinggalnya, Minggu (9/2/2025) malam.

Baca Juga :  Polsek Blahbatuh Laksanakan KRYD Untuk Cegah Premanisme Di Objek Wisata

 

Hadir pula dalam kegiatan tersebut Padal Polsek Denpasar Barat Aiptu Wayan Surana, anggota Quick Respon Samapta, Bhabinkamtibmas Desa Dauh Puri Kangin, Kepala Lingkungan Banjar Suci serta Linmas Desa setempat.

Baca Juga :  Kapolres Cek Kesiapan 9 Pos Pengamanan dan Pelayanan Lebaran di Sragen

 

Saat dikonfirmasi ditempat terpisah Kapolsek Kapolsek Denpasar Barat Kompol Laksmi Trisnadewi W, S.H, S.I.K., mengatakan bahwa, dengan rutin melaksanakan kegiatan sambang kamtibmas pihaknya selalu menyampaikan pesan-pesan kepada warga pendatang untuk ikut aktif secara bersama sama menjaga kamtibmas dilingkungan tempat domisili mereka. “Pelaksanaan kegiatan sambang kamtibmas merupakan agenda rutin yang dilaksanakan oleh piket Pawas dan Padal dengan mengunjungi warga pendatang guna mengetahui perkembangan situasi keamanan dilingkungan tempat tinggal mereka. Kegiatan ini juga merupakan bentuk kehadiran Polri ditengah masyarakat dalam mengantisipasi terjadinya gangguan Kamtibmas”, ucapnya.

Baca Juga :  Wakapolres Lombok Tengah Pimpin Latihan Praoperasi Bina Kusuma Rinjani 2023

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Pererat Silaturahmi, Kapolri Buka Puasa Bersama Tokoh Ulama dan Elemen Masyarakat Banten
Polda Bali Gelar Shalat Ghaib dan Doa Bersama Atas Gugurnya Tiga Personel Polres Way Kanan Lampung
Tebar Kebaikan di Bulan Ramadhan, Polres Badung Gandeng Mahasiswa dan OKP Bagikan Takjil Untuk Warga
Bupati dan Wakil Bupati Badung Turun Langsung Tinjau Penertiban Kabel Internet Pada Ruas Jalan Di Seputaran canggu
Sambut Ramadhan 1446 H, Kapolres Badung Kembali Bagikan Takjil Untuk Warga
Polda Bali Dapati Senjata Tajam Dan Miras Saat Giat Patroli Dan Sidak Malam
Satuan Samapta Hadirkan Rasa Aman di Taman Ayun Lewat Blue Light Patrol
Patroli Biru Unit Samapta Polsek Mengwi Sambangi Kantor BNI Kapal
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:47 WIB

Pererat Silaturahmi, Kapolri Buka Puasa Bersama Tokoh Ulama dan Elemen Masyarakat Banten

Rabu, 19 Maret 2025 - 11:39 WIB

Polda Bali Gelar Shalat Ghaib dan Doa Bersama Atas Gugurnya Tiga Personel Polres Way Kanan Lampung

Minggu, 16 Maret 2025 - 20:16 WIB

Tebar Kebaikan di Bulan Ramadhan, Polres Badung Gandeng Mahasiswa dan OKP Bagikan Takjil Untuk Warga

Minggu, 16 Maret 2025 - 11:24 WIB

Bupati dan Wakil Bupati Badung Turun Langsung Tinjau Penertiban Kabel Internet Pada Ruas Jalan Di Seputaran canggu

Senin, 10 Maret 2025 - 17:38 WIB

Sambut Ramadhan 1446 H, Kapolres Badung Kembali Bagikan Takjil Untuk Warga

Berita Terbaru