Polsek Karangrejo Kawal Vaksinasi di Ponpes Miftahul Ulum dan SMPN II Karangrejo Tulungagung

- Redaksi

Selasa, 15 Februari 2022 - 13:42 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TULUNGAGUNG : Lensa Polri

Guna kelancaran kegiatan Gerai Vaksin Merdeka di wilayah Kecamatan Karangrejo Kabupaten Tulungagung, Polsek Karangrejo Polres Tulungagung bersama Koramil Karangrejo dan Tim Satgas Covid-19 melaksanakan pengamanan dan pemantauan jalannya vaksinasi.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Vaksinasi dilaksanakan di Pondok Miftahul Ulum Desa Sukowiyono dan SMPN II Karangrejo melibatkan vaksinator Puskesmas Karangrejo, Kamis (07/10/2021)

Baca Juga :  Lindungi Pelajar,  Kapolsek Kuala Simpang Aceh Tamiang Giat Strong Point Gatur Lalin di Depan Sekolah

Kapolsek Karangrejo AKP Sudariyanto, S.Sos menjelaskan, vaksinasi yang diselenggarakan hari ini di Pondok Miftahul Ulum ds. Sukowiyono kec. Dan SMPN II Karangrejo merupakan upaya pecegahan Covid-19.

“Ini bentuk dukungan mensukseskan program pemerintah mengatasi Pandemi Covid-19,” kata AKP Sudaryanto.

“Kegiatan Vaksinasi hari ini di SMPN II sebanyak 142 orang, sedangkan di SMP plus Miftahul ulum 108 siswa dan SMK Qlobal mandiri 81 siswa jenis vaksin Sinovac” lanjutnya

Baca Juga :  Ratusan Kader GM FKPPI Dan Masyarakat Antarkan Jenazah Yan Surya Darma Ke Peristirahatan Terakhir

Vaksinasi merdeka ini merupakan kegiatan percepatan vaksinasi untuk mencapai herd immunity dalam usaha pencegahan penyebaran Covid-19 di Kabupaten Tulungagung.

“Pengamanan bertujuan untuk mencegah terjadinya gangguan keamanan, sekaligus mengantisipasi terjadinya kerumunan demi mencegah penyebaran Covid-19,” terang AKP Sudariyanto.

Baca Juga :  Puluhan Perwakilan Suporter Sepakbola Pemalang,Dan Kapolres,Gelar Doa Bersama Untuk Tragedi Kanjuruhan

Alhamdulillah, pelaksanaan vaksinasi berjalan aman dan lancar serta tidak terjadi hal-hal tidak diinginkan usai divaksin.

Tak lupa AKP Sudariyanto mengajak kepada seluruh masyarakat, “meskipun sudah divaksin masyarakat harus tetap disiplin Prokes, menjaga jarak, memakai masker, mencuci tangan dengan sabun atau handsanitiser dan menghindari kerumunan”, pungkasnya. (NN95)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu
Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut
Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh
Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.
Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota
Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba
Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu, Polres Metro Jakarta Barat Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda
Harry Prasetyo: Kolaborasi BRI x Kidz Station Jadi Komitmen Hadirkan Pengalaman Positif
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 20:33 WIB

Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut

Minggu, 9 November 2025 - 20:29 WIB

Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh

Rabu, 5 November 2025 - 12:03 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:39 WIB

Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:37 WIB

Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba

Berita Terbaru