Satwil Polda Jatim menerima penghargaan Pelayanan Prima terbanyak dari Kemen PAN-RB selain katagori Pelayanan Sangat Baik dan Baik

- Redaksi

Jumat, 11 Maret 2022 - 12:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SURABAYA,- Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi berdasarkan Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 17 Tahun 2017 tentang Pedoman Penilaian Kinerja Unit Penyelenggara Pelayanan Publik, pada tahun 2021. Telah melakukan evaluasi kinerja unit penyelenggara pelayanan publik tertentu pada 310 PoIres lingkup Kepolisian Republik Indonesia.

Dari 310 Satwil (Satuan Wilayah) Polres lingkup Kepolisian Republik Indonesia. Polda Jatim meraih penghargaan terbaik sebanyak 8 (delapan) Satwil dari Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB).

Berikut nama – nama jajaran Polres/ta Polda Jawa Timur diantaranya;

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

  1. POLRESTABES SURABAYA KATEGORI A (YAN PRIMA)
  2. POLRESTA BANYUWANGI KATEGORIA (YAN PRIMA)
  3. POLRESTA SIDOARJO KATEGORI A (YAN PRIMA)
  4. POLRES MALANG KATEGORI A (YAN PRIMA)
  5. POLRESTA MALANG KOTA KATEGORI A (YAN PRIMA)
  6. POLRES GRESIK KATEGORI A (YAN PRIMA)
  7. POLRES TUBAN KATEGORI A (YAN PRIMA)
  8. POLRES LAMONGAN KATEGORI A (YAN PRIMA)
  9. POLRES PASURUAN KOTA KATEGORI A- (SANGAT BAIK)
  10. POLRES MOJOKERTO KOTA KATEGORI A- (SANGAT BAIK)
  11. POLRES TULUNGAGUNG KATEGORI A- (SANGAT BAIK)
  12. POLRES BOJONEGORO KATEGORI A- (SANGAT BAIK)
  13. POLRES BATU KATEGORI A- (SANGAT BAIK)
  14. POLRES MADIUN KATEGORI A- (SANGAT BAIK)
  15. POLRES BONDOWOSO KATEGORI A- (SANGAT BAIK)
  16. POLRES TRENGGALEK KATEGORI A- (SANGAT BAIK)
  17. POLRES PROBOLINGGO KATEGORI A- (SANGAT BAIK)
  18. POLRES BLITAR KOTA KATEGORI A- (SANGAT BAIK)
  19. POLRES JOMBANG KATEGORI A- (SANGAT BAIK)
  20. POLRES MAGETAN KATEGORI A- (SANGAT BAIK)
  21. POLRES LUMAJANG KATEGORI A- (SANGAT BAIK)
  22. POLRES JEMBER KATEGORI A- (SANGAT BAIK)
  23. POLRES NGAWI KATEGORI B (BAIK)
  24. POLRES MADIUN KOTA KATEGORI B (BAIK)
  25. POLRES PASURUAN KATEGORI B (BAIK)
  26. POLRES PACITAN KATEGORI B (BAIK)
  27. POLRES SUMENEP KATEGORI B (BAIK)
  28. POLRES PROBOLINGGO KOTA KATEGORI B (BAIK)
  29. POLRES BANGKALAN KATEGORI B (BAIK)
Baca Juga :  Wakapolda Jatim Pimpin Sosialisasi Perpol Nomor 10 Tahun 2022 di Gresik

Penghargaan itu disampaikan pada saat penyampaian Evaluasi dan Penghargaan Pelayanan Publik Lingkup Polres/Ta/Tabes/Metro Tahun 2021 Secara Daring Melalui Zoom Meeting, pada Kamis (1/3/2022) siang.

Baca Juga :  Kapolda & Gubernur Kaltim Hadiri Pelaksanaan Vaksinasi Samsat Kaltim

Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Nico Afinta, memberikan ucapan terimakasih kepada Kasatker dan Kasatwil jajaran Polda Jatim yang telah mengelola pelayanan publik dengan baik sehingga terdapat 8 satwil Jajaran Polda Jatim mendapat nilai A dengan predikat pelayanan prima dan 10 satwil jajaran Polda Jatim mendapat nilai A- dengan predikat pelayanan sangat baik.

“Untuk Satwil dan Satker yang belum mendapatkan penghargaan, momen ini merupakan triger untuk meningkatkan kinerja dan motivasi agar lebih memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat,” pungkasnya.

Menteri PANRB Tjahjo Kumolo, menyebutkan, 5 (lima) prioritas kerja 2019-2024 yakni, pembangunan SDM, pembangunan infrastruktur, simplifikasi regulasi, penyederhanaan birokrasi, dan transformasi ekonomi.

“Agar Kapolres/ta/tabes/metro jajaran mengingatkan anggota dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat dengan cepat dan baik,” ungkapnya.

Berita Terkait

Ditreskrimum Polda Sulsel Berhasil Ungkap Kasus TPPO dan Perlindungan Pekerja Migran
Apresiasi Kinerja Kamtibmas yang Kondusif, Kapolda Sulsel : Terima Kasih Personel Polres Pangkep
Kapolda Sulsel Pimpin Press Release Penanganan Tindak Pidana Korupsi di Sulawesi Selatan
Polda Metro Jaya Klarifikasi Alexander Marwata Terkait Dugaan Korupsi Eko Darmanto
Polda Sulteng Ajarkan Toleransi Sejak Dini kepada Anak TK Negeri Pembina Palu
Gerak Cepat! Kapolda Metro Jaya Tindaklanjuti Dugaan Pungli Di Samsat Bekasi
Sandang Pangkat Bintang Tiga, Komjen Pol Agung Ucapkan Terima Kasih Kepada Warga Sumut
Polda Sumut Gelar Berbagai Kegiatan Sosial Sambut HUT Bhayangkara ke 78
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 19 November 2024 - 11:27 WIB

Ditreskrimum Polda Sulsel Berhasil Ungkap Kasus TPPO dan Perlindungan Pekerja Migran

Selasa, 19 November 2024 - 10:59 WIB

Apresiasi Kinerja Kamtibmas yang Kondusif, Kapolda Sulsel : Terima Kasih Personel Polres Pangkep

Selasa, 12 November 2024 - 14:19 WIB

Kapolda Sulsel Pimpin Press Release Penanganan Tindak Pidana Korupsi di Sulawesi Selatan

Rabu, 16 Oktober 2024 - 10:37 WIB

Polda Metro Jaya Klarifikasi Alexander Marwata Terkait Dugaan Korupsi Eko Darmanto

Jumat, 4 Oktober 2024 - 14:38 WIB

Polda Sulteng Ajarkan Toleransi Sejak Dini kepada Anak TK Negeri Pembina Palu

Berita Terbaru

Polsek

Polsek Mengwi Jumat Curhat Bersama Masyarakat Baha

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:57 WIB

Polsek

Unit Samapta Polsek Mengwi Sambangi Kantor BNI Kapal

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:49 WIB