Lewat Kapolres Jakarta Barat, Polsek Tambora Salurkan Bantuan Paket Sembako

- Redaksi

Rabu, 30 Maret 2022 - 21:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, Polsek Tambora Jakarta Barat menyalurkan bantuan dari bapak kapolres Metro Jakarta Barat Kombes Pol Ady Wibowo dan Bhayangkari Cabang Metro Jakarta Barat, Selasa, 29/3/2022.

Bantuan berupa 100 paket sembako dan perlengkapan kebutuhan masyarakat bagi korban kebakaran di jalan sawah lio Rt 03/007 Kel Jembatan Lima tambora jakarta barat

Kapolsek Tambora Polres Metro Jakarta Barat Kompol Rosana Albertina Labobar mengatakan pihaknya menyalurkan bantuan dari bapak kapolres Metro Jakarta Barat Kombes Pol Ady Wibowo dan Bhayangkari Cabang Metro Jakarta Barat

“Bantuan ini diberikan sebagai bentuk kepedulian polri, dalam hal ini polres metro jakarta barat yang peduli terhadap warga nya yang sedang tertimpah musibah kebakaran,” ujar Kompol Rosana Albertina Labobar saat dikonfirmasi, Selasa, 29/3/2022.

Baca Juga :  Program Minggu Kasih, Kabagbinopnal Ditpolair Polda Bali Sampaikan pentingnya menjaga Harkamtibmas di Lingkungan Benoa

Bantuan yang diberikan berupa 100 paket sembako dan perlengkapan kebutuhan masyarakat seperti Pampers, susu, perlengkapan bayi, pakaian dalam, alat mandi dan handuk bagi korban kebakaran

“Semoga bantuan ini dapat meringankan beban mereka,” ucapnya

Baca Juga :  Hari suci Tumpek Landep, Polsek Ubud laksanakan Persembahyangan

Seperti diketahui Peristiwa Kebakaran yang melanda kawasan penduduk di jalan sawah lio Rt 03/007 Kel Jembatan Lima tambora jakarta barat pada minggu, 27/3/2022 sekitar pukul 15.15 wib

Sebanyak 27 petak kontrakan yang dihuni 38 kepala keluarga dengan total 150 jiwa habis di lalap si jago merah

( *Humas Polres Metro Jakarta Barat* )

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat
Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tiying Tutul, Polsek Mengwi Ciptakan Rasa Aman Kepada Pengendara
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah
Polsek Kintamani Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al – Muhajirin Kintamani
Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 09:15 WIB

Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat

Sabtu, 3 Januari 2026 - 09:12 WIB

Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tiying Tutul, Polsek Mengwi Ciptakan Rasa Aman Kepada Pengendara

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:34 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:25 WIB

Polsek Kintamani Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al – Muhajirin Kintamani

Jumat, 2 Januari 2026 - 06:05 WIB

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu

Berita Terbaru

Berita Polres

Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas

Sabtu, 3 Jan 2026 - 07:04 WIB