Ditpolairud Polda Kaltim Ungkap Penyalahgunaan BBM, Total Jumlahnya 2.360 Liter

- Redaksi

Jumat, 22 April 2022 - 16:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

BALIKPAPAN — Jajaran Direktorat Polisi Perairan dan Udara (Ditpolairud) Polda Kaltim kembali berhasil meringkus seorang pelaku yang terlibat dalam dugaan tindak pidana penyalahgunaan pengangkutan dan/atau niaga BBM Solar sebanyak kurang lebih 2.360 liter yang disubsidi Pemerintah, Jum’at (22/4/2022).

Dalam pengungkapan praktik penyelewengan BBM solar ini seorang pelaku berinisal ES berhasil diamankan oleh Tim dari Subdit Gakkum Dit Polairud Polda Kaltim.

Baca Juga :  Patroli Blue Light Polsek Kuta Selatan, Antisipasi Kejahatan dan Balapan Liar

Tersangka ES menggunakan modus operandi, dimana tersangka ES menggunakan surat Kuasa dari beberapa kelompok nelayan (125 Nelayan) untuk dapat membeli BBM Solar dari Stasiun Penyalur Bahan Bakar Nelayan (SPBU-N) PT. Gema Angkasa Gemilang di Desa Api-Api kecamatan Waru Kab. Penajam Paser Utara dengan harga Rp. 5.150,- perliter, yang kemudian oleh Tersangka ES BBM Solar tersebut dijual kembali kepada Nelayan selaku yang memberikan surat Kuasa seharga Rp. 6.500,- perliter.

“Dari hasil penjualan BBM tersebut tersangka memperoleh keuntungan sebesar Rp. 1.350,- perliter,” Ucap Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Yusuf Sutejo, S.I.K., M.T.

Baca Juga :  Ciptakan Situasi Tetap Kondusif Personil Sat Samapta Polres Bangli Tingkatkan penggelaran Blue Light dI malam hari

Kombes Pol Yusuf Sutejo menungkapkan bahwa tersangka diduga telah melanggar Pasal 40 tentang perubahan Ketentuan dalam UU RI No. 22 Tahun 2001 tentang minyak dan Gas Bumi Angka 9 Pasal 55 UU RI No. 11 Tahun 2020 tentang Cipta Kerja.(Fathir)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Penembakan WNA Australia Terkuak, Tiga WNA Dibekuk Tim Gabungan
Kapolri Tinjau SPPG Polda Bali, Pastikan Dukung Program MBG Pemerintah
PENGANIAYAAN YANG MENGAKIBATKAN 1 (SATU) ORANG MENINGGAL DUNIA
Tim Gabungan Polda Bali Backup Polres, Mengejar Pelaku Penembakan di Villa CS
Tragedi di Balik Jeruji: Tahanan Kasus Pencabulan Anak Dibunuh oleh 7 Tahanan Lain di Rutan Mapolresta Denpasar
Penyalahgunaan Wewenang Tindak Pidana Perlindungan Pekerja Migran Indonesia dan penyelenggaraan Ibadah Haji dan Umrah.
Mutasikan Narapidana, Lapas Jember Optimalkan Pembinaan Lanjutan
Polda Bali & Bea Cukai Berhasil Ungkap Peredaran Narkotika Jenis Kokain Jaringan Internasional Seharga 12 Milyar Rupiah
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 18 Juni 2025 - 14:34 WIB

Penembakan WNA Australia Terkuak, Tiga WNA Dibekuk Tim Gabungan

Senin, 16 Juni 2025 - 18:37 WIB

Kapolri Tinjau SPPG Polda Bali, Pastikan Dukung Program MBG Pemerintah

Minggu, 15 Juni 2025 - 19:51 WIB

PENGANIAYAAN YANG MENGAKIBATKAN 1 (SATU) ORANG MENINGGAL DUNIA

Sabtu, 14 Juni 2025 - 23:48 WIB

Tim Gabungan Polda Bali Backup Polres, Mengejar Pelaku Penembakan di Villa CS

Jumat, 6 Juni 2025 - 09:12 WIB

Tragedi di Balik Jeruji: Tahanan Kasus Pencabulan Anak Dibunuh oleh 7 Tahanan Lain di Rutan Mapolresta Denpasar

Berita Terbaru