Polres Sukoharjo Genjot Percepatan Vaksinasi Wilayah Aglomerasi

- Redaksi

Rabu, 4 Mei 2022 - 01:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sukoharjo – Target vaksinasi Covid-19 di wilayah Surakarta sudah mencapai 100 persen. Oleh sebab itu, Polres Sukoharjo akan membantu melakukan percepatan vaksinasi di Kabupaten Sukoharjo yang mana merupakan salah satu wilayah aglomerasi penyangga kota Surakarta.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres Sukoharjo AKBP Wahyu Nugroho Setyawan mengatakan, Kabupaten Sukoharjo merupakan wilayah aglomerasi yang target vaksinasinya masih rendah. Target vaksinasi di Kabupaten Sukoharjo baru mencapai kisaran 40 persen.

Baca Juga :  Kapolresta Mataram Pimpin Upacara Peringatan Hari Lahir Pancasila Tahun 2023

“Jadi untuk mengejar ketertinggalan persentase vaksinasi di Kota Surakarta yang sudah mencapai 100 persen, maka kita akan membantu menggenjot vaksinasi di Kabupaten Sukoharjo agar target dari pemerintah segara tercapai,” ujarnya, Selasa (21/09/2021).

Kapolres menambahkan, vaksinasi diwilayah aglomerasi sangatlah penting, karena mobilitas penduduk dalam satu wilayah aglomerasi sangat tinggi. “Jadi bila hanya satu kota yg tinggi capaian vaksinasinya, sedangkan yg lain masih rendah, maka tidak akan efektif untuk penanggulangan Covid-19,” ungkapnya.

Baca Juga :  Wujud Peduli Terhadap Sesama, Persit Kartika Chandra Kirana Koorcab Rem 132 PD XIII/ Mdk Giat Aksi Donor Darah

Dalam minggu ini, lanjut Kapolres, Polres Sukoharjo bekerjasama dengan berbagai unsur tenaga kesehatan dari Dinas Kesehatan dan relawan, akan menargetkan vaksinasi dosis 1 sinovac kepada 35.000 masyarakat Sukoharjo.

Baca Juga :  Korem 132/Tdl Siap Tingkatkan Upaya Penanggulangan Karhutla pada masa El-nino 2023.

AKBP Wahyu juga mengingatkan, setelah vaksin Covid-19, masyarakat diminta untuk tetap mematuhi protokol kesehatan. Hal tersebut sebagai upaya memutus penyebaran Covid-19.

“Jika pertumbuhan Covid dapat ditekan, kesehatan masyarakat jadi makin baik, laju pertumbuhan Covid-19 bisa dikendalikan dan semakin turun. Sementara ekonomi bisa didorong untuk tumbuh makin baik,” pungkasnya.

Vio Sari/Humas

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Aksi Cepat Dirlantas! Kombes Komarudin Turun Langsung Atur Lalin di Tengah Kepadatan Priok
Lapas Jember Gelar PORSENI, Peringati HBP ke 61
Lapas Jember Berbagi Kebahagian dengan Penarik Becak
Semarak Hari Bhakti Pemasyarakatan ke 61, Lapas Jember Lakukan Donor Darah
Kalapas Jember Gandeng RS Baladhika Husada, Optimalkan Kesehatan
Paguyuban Ibu-Ibu Pemasyarakatan Lapas Jember Gelar Halal Bihalal 
Shalat Jumat Bersama Warga, Kapolres Metro Jakbar Tunjukkan Kepedulian Lewat Aksi Sosial
Kalapas Jember Hadiri Halal Bihalal Bersama Bupati di Pendopo Wahyawibawagraha
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 01:15 WIB

Aksi Cepat Dirlantas! Kombes Komarudin Turun Langsung Atur Lalin di Tengah Kepadatan Priok

Kamis, 17 April 2025 - 20:36 WIB

Lapas Jember Gelar PORSENI, Peringati HBP ke 61

Selasa, 15 April 2025 - 19:57 WIB

Lapas Jember Berbagi Kebahagian dengan Penarik Becak

Senin, 14 April 2025 - 19:00 WIB

Semarak Hari Bhakti Pemasyarakatan ke 61, Lapas Jember Lakukan Donor Darah

Minggu, 13 April 2025 - 19:57 WIB

Kalapas Jember Gandeng RS Baladhika Husada, Optimalkan Kesehatan

Berita Terbaru

Hukum & kriminal

Lapas Jember Gelar PORSENI, Peringati HBP ke 61

Kamis, 17 Apr 2025 - 20:36 WIB

Nasional

Lapas Jember Berbagi Kebahagian dengan Penarik Becak

Selasa, 15 Apr 2025 - 19:57 WIB