Hari Kedua Ops Patuh Candi 2021 Sat Lantas Polres Kendal Gelar Vaksinasi Ke Sejumlah Kru Angkutan

- Redaksi

Senin, 9 Mei 2022 - 13:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KENDAL – Untuk memutus mata rantai penyebaran Covid 19 Satlantas Polres Kendal melakukan kegiatan vaksinasi saat pelaksanaan Operasi Patuh Candi 2021, pada Selasa (21/09/21).

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan dilakukan di Rumah Makan Sari Rasa Kecamatan Gemuh pada Selasa Malam pukul 17.00 Wib s.d selesai dengan sasaran pengemudi, kernet bus, penumpang dan karyawan rumah makan Sari Rasa.

Kasat Lantas Polres Kendal AKP Hari Condro SH., menyampaikan tujuan dalam kegiatan ini untuk memutus mata rantai penyebaran voris Covid 19 di wilayah Kabupaten Kendal. Hari Condro mengungkapkan vaksinasi merupakan bagian dari Operasi Patuh Candi 2021
“Kegiatan yang kami lakukan ini, dalam rangka melaksanakan Operasi Patuh Candi di hari kedua kemarin, usai melakukan gelar upacara Ops Patuh Candi 2021dan kami lakukan vaksinasi kepada kru angkutan yang berjumlah 100 orang serta membagikan masker kepada penumpang angkutan umum,” Kata AKP Hari Condro.

Baca Juga :  Polres Majalengka Berkontribusi Positif dalam Penghijauan untuk Peringati HUT Humas Polri ke-72

Lebih lanjut Hari Condro menyampaikan selain Vaksinasi pihaknya juga memberikan edukasi kepada masyarakat, supaya memperketat prokes dan mematuhi rambu-rambu lalu lintas. Dengan mengedepankan tindakan simpatik dan humanis. 
“Pola Operasi Patuh 2021 ini, berupa tindakan simpatik dan humanis, yang berorientasi pada preemtif dan preventif 100%, kami tidak berorientasi pada Gakkum,” terang Hari Condro.

Baca Juga :  Polres Indramayu Hancurkan Ribuan Botol Miras Melalui Pemusnahan Alat Berat

Berbagai agenda dilakukan seperti membagikan masker dibeberapa titik di wilayah Kendal. 
“Dalam Ops Patuh Candi 2021, Kami Sat Lantas Polres Kendal juga melakukan vaksinasi di beberapa lokasi di wilayah Kendal, serta membagikan masker di beberapa titik di Kabupaten Kendal sampai  Polsek jajaran,” ungkapnya.

Tidak hanya itu, Hari Condro menuturkan adapun giat Satlantas Polres Kendal selama Ops Patuh Candi 2021 yakni melaksanakan berbagai macam kegiatan secara masif.

Vio Sari / Humas

Berita Terkait

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024
Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali
Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak
Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024
Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas
Kanwil Kumham Sumut Tandatangani Nota Kesepahaman Bersama Rumah Sakit Bhayangkara TK II Medan
KICK OFF MEETING PELAKSANAAN AUDIT TRANSISI KEMETERIAN HUKUM DAN HAM
Kolaborasi DJKI, Kokek Consulting, dan Kemenkumham Sumut Gelar Survei IKM untuk Peningkatan Kualitas Layanan KI di Sumut
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 16:20 WIB

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024

Rabu, 20 November 2024 - 23:07 WIB

Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali

Rabu, 20 November 2024 - 03:06 WIB

Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak

Rabu, 20 November 2024 - 00:07 WIB

Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024

Selasa, 19 November 2024 - 18:37 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas

Berita Terbaru

Berita Polres

Samapta Polsek Mengwi Imbau Pedagang Pasar Tradisional

Kamis, 21 Nov 2024 - 11:15 WIB