Jelang Dilantik, Siswa di SPN Polda Kaltim di Jonggon Kukar Dapat Pembekalan

- Redaksi

Jumat, 1 Juli 2022 - 10:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

KUKAR — Jelang pelantikan pada 7 Juli 2022, Siswa Pendidikan Pembentukan Bintara (Diktukba) Polri Gelombang 1 TA 2022 angkatan ke 47 Resimen Tanggon Pradana mendapatkan pembekalan, Jumat 1 Juli 2022.

Untuk diketahui adapun jumlah siswa Diktukba gelombang I di SPN Polda Kaltim di Jonggon Kukar berjumlah 415 orang.

Baca Juga :  Kapolres Gianyar Gelar Olahraga Bersama Dengan Personel Polsek Payangan

Wakapolda Kaltim Brigjen Pol Hariyanto, melalui Kabid Humas Polda Kaltim Kombes Pol Yusuf Sutejo yang hadir di acara tersebut secara singkat mengatakan, jika kegitan ini dilaksanakan untuk memberikan bekal kepada siswa yang akan menjalani dinas.

“Harapannya kepada seluruh siswa agar serius mengikuti pembekalan ini karena akan sangat berguna saat para siswa mulai berdinas dan mengaplikasikannya untuk melayani masyarakat,” kata Kombes Pol Yusuf Sutejo Singkat.

Baca Juga :  Sinergi TNI Polri Atensi Penyaluran Bahan Makanan Bergizi Untuk Balita Di Desa Bona-Blahbatuh

Dalam kegiatan ini hadir langsung Wakapolda Kaltim Brigjen Pol Hariyanto, Karo Log Polda Kaltim, Karo Rena Polda Kaltim, Kepala SPN Jonggon Polda Kaltim dan Kabid Humas Polda Kaltim.(*)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ungkap Praktik Ilegal Migas Bersubsidi, Ditreskrimsus Polda Bali Amankan dan Tetapkan Lima Tersangka
Tim Wasops Itwasum Mabes Polri Lakukan Pengawasan Operasi Lilin Agung 2025 di Wilayah Polda Bali
Natal Penuh Kehangatan, Kapolda Bali Satukan Forkopimda dalam Open House Kebersamaan
Sat Samapta Polres Bangli Intensifkan Blue Light Patrol Randis R4 untuk Jaga Kamseltibcar Lantas Malam Hari
Kapolda Banten Lepas 100 Personel Brimob untuk Operasi Aman Nusa II di Aceh
Diterjang Ombak Besar di Pantai Barat Pangandaran, Polisi Lakukan Pencarian Pelajar Hilang, Empat Wisatawan Selamat
Forkopimda Tabanan Pastikan Ibadah Natal 2025 Aman dan Kondusif Lewat Patroli Bersama
Kapolda Bali Ajak Masyarakat Rayakan Natal dan Tahun Baru dengan Sukacita, Toleransi, dan Kewaspadaan
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 05:57 WIB

Ungkap Praktik Ilegal Migas Bersubsidi, Ditreskrimsus Polda Bali Amankan dan Tetapkan Lima Tersangka

Selasa, 30 Desember 2025 - 06:08 WIB

Tim Wasops Itwasum Mabes Polri Lakukan Pengawasan Operasi Lilin Agung 2025 di Wilayah Polda Bali

Jumat, 26 Desember 2025 - 16:16 WIB

Natal Penuh Kehangatan, Kapolda Bali Satukan Forkopimda dalam Open House Kebersamaan

Jumat, 26 Desember 2025 - 13:52 WIB

Sat Samapta Polres Bangli Intensifkan Blue Light Patrol Randis R4 untuk Jaga Kamseltibcar Lantas Malam Hari

Jumat, 26 Desember 2025 - 13:44 WIB

Kapolda Banten Lepas 100 Personel Brimob untuk Operasi Aman Nusa II di Aceh

Berita Terbaru