Polres Metro Jakarta Barat Kembali Mengobrak Abrik Kampung Boncos Palmerah Jakarta Barat

- Redaksi

Selasa, 12 Juli 2022 - 17:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA – Lensapolri.com — Polres Metro Jakarta Barat kembali mengobrak ngabrik kampung Boncos palmerah Jakarta barat, Selasa, 12/7/2022.

Penggrebekan tersebut sempet di warnai kejar kejaran antara polisi dengan orang yang diduga sebagai penyalahguna narkoba

Dalam penggrebekan tersebut sedikitnya polisi mengamankan 4 orang terduga pengguna narkotika di Kampung Boncos, Kota Bambu Selatan, Jakarta Barat.

Kasat Narkoba Polres Metro Jakarta Barat, AKBP Akmal mengatakan, keempat orang ini diduga penyalahgunaan narkotika lantaran keempatnya terbukti positif saat dilakukan cek urin.

“Sebelumnya tim kami sudah memantau dan betul tim bisa mengamankan 4 orang, semuanya positif,” katanya di Kota Bambu Selatan, Selasa (12/7/2022).

Baca Juga :  Danrem 063/SGJ Apresiasi Kinerja Babinsa dan Stand UMKM Kodim 0620/Kab Cirebon

Dari hasil penggerebekan ini, petugas berhasil mengamankan barang bukti sabu yang berada di dalam 6 kantong plastik klip kecil, yang disembunyikan di gubuk-gubuk liar.

“Ada 6 paket kecil untuk beratnya belum diketahui,” katanya.

Selain 6 paket sabu dalam plastik klip kecil, petugas juga mengamankan barang bukti berupa botol, sedotan dan bong, yang diduga digunakan sebagai alat hisap barang haram tersebut.

Baca Juga :  Pastiakan Kesiapan Petugas, Lapas Pati Laksanakan Cek Kesehatan Bagi Pegawai

“tak hanya mengamankan peralatan maupun barang bukti sabu petugas juga melakukan pembongkaran tempat bedeng yang dipergunakan untuk memakai sabu,” tutupnya.

Rhamdan/Red

( Humas Polres Metro Jakarta Barat )

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Refleksi Akhir Tahun Pemasyarakatan: Kalapas Jember Soroti “Back to Basic” untuk Perkuat Kinerja
Jelang Tahun Baru TPI Kamal Muara Diserbu Warga Jakarta
Unit Intelkam Polsek Bangli Intensif Monitoring Stok dan Harga Sembako Jelang Pergantian Tahun
Kapolres Bangli Pimpin Upacara Gerbang Pora Purnabakti Personel Polres Bangli, Wujud Penghormatan atas Pengabdian Tanpa Batas
Bhabinkamtibmas Hadir sebagai Narasumber, Perkuat Sinergi Menuju Tahun Baru 2026 yang Kondusif
Polsek Bangli Pantau Kunjungan Wisatawan Jelang Nataru di Desa Wisata Penglipuran
DLH Kabupaten Tangerang Kerahkan Alat Berat Bersihkan Sampah di Bawah Jembatan Kali Dadap
DLH kabupaten Tangerang Mulai Bersihkan Tumpukan Sampah Dibawah Jembatan Kali Dadap
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 23:32 WIB

Refleksi Akhir Tahun Pemasyarakatan: Kalapas Jember Soroti “Back to Basic” untuk Perkuat Kinerja

Rabu, 31 Desember 2025 - 17:52 WIB

Jelang Tahun Baru TPI Kamal Muara Diserbu Warga Jakarta

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:19 WIB

Unit Intelkam Polsek Bangli Intensif Monitoring Stok dan Harga Sembako Jelang Pergantian Tahun

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:12 WIB

Kapolres Bangli Pimpin Upacara Gerbang Pora Purnabakti Personel Polres Bangli, Wujud Penghormatan atas Pengabdian Tanpa Batas

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:02 WIB

Bhabinkamtibmas Hadir sebagai Narasumber, Perkuat Sinergi Menuju Tahun Baru 2026 yang Kondusif

Berita Terbaru