Walaupun diguyur Hujan, Kanit Reskrim Polsek Teluknaga IPDA Adityo Wijanarko Tidak Hentinya Melakukan kegiatan Cipkon

- Redaksi

Rabu, 20 Juli 2022 - 01:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabupaten Tangerang,lensapolri.com – Kepolisian Sektor Teluknaga Polres Metro Tangerang Kota, gandeng Ormas, kembali menggelar kegiatan rutin Operasi Cipta Kondisi (Cipkon) diwilayah hukumnya pada Sabtu hingga Minggu dini hari (28/11/2021).

Dipimpin langsung Kanit Reskrim Polsek Teluknaga IPDA Adityo Wijanarko, kegiatan patroli mobile menyisir titik-titik lokasi rawan kejahatan dimalam hari. Dengan adanya patroli mobile tersebut, untuk antisipasi terjadinya kriminalitas, maupun tawuran dan gangguan dari kelompok lainnya yang kerap meresahkan masyarakat, agar terciptanya rasa aman diwiliyah hukum Polsek Teluknaga.

Baca Juga :  Polsek Dentim Laksanakan Cooling System, Jaga Kondusifitas Jelang Hari Raya Nyepi

Sebelum pelaksanaan patroli mobile dilakukan, Kanit Reskrim Polsek Teluknaga memberikan arahan terlebih dahulu kepada jajarannya dan para Ormas yang dilibatkan.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dari pantauan wartawan pada saat dilakukannya patroli mobile ditemukan para pemuda yang sedang nongkrong Dipinggir Jalan Bojong Renged, Kanit Reskrim dan anggota langsung turun dari mobil menegur, dan memberikan arahan kepada para pemuda tersebut, untuk segera pulang kerumahnya masing-masing.

“Jangan ada yang nongkrong-nongkrong ya, pulang, pulang, pulang,” kata Kanit Reskrim IPDA Adityo Wijanarko sambil menegur kepada pemuda yang sedang nongkrong dengan cara humanis.

Baca Juga :  Dengan PASTI, Polsek Denpasar Barat Jamin Keamanan Ibadah Minggu Umat Kristiani

Walaupun diguyur hujan, Kanit Reskrim Polsek Teluknaga IPDA Adityo Wijanarko tidak hentinya melakukan kegiatan Cipkon untuk menciptakan rasa aman dan nyaman, kepada masyarakat diwilayah hukum Polsek Teluknaga.

“Dalam kegiatan patroli mobile atau Cipkon kali ini diwilayah hukum Polsek Teluknaga, Alhamdulillah tidak terjadi peristiwa yang tidak diinginkan, situasi masih aman, dan terkendali, kami tetap akan terus melaksanakan giat Cipkon untuk menciptakan rasa aman bagi masyarakat, sehingga masyarakat dapat beristirahat dan beraktifitas dengan tenang,” terangnya.

Baca Juga :  Polsek Sukawati Amankan Perayaan Tahun Baru Imlek 2576 Tahun 2025

Selain itu, Ia pun memberikan arahan dan menggandeng para Ormas yang ada diwilayah Kecamatan Kosambi, dan Teluknaga agar bersatu, dan tidak adanya gesekan yang tidak berarti.

Maka, peran serta masyarakat beserta Ormas perlu dilibatkan untuk menekan, dan mengurangi kejahatan kriminalitas diwilayahnya.

“Jadi, peran serta masyarakat, dan para Ormas yang ada diwilayah hukum Polsek Teluknaga perlu dilibatkan, agar bisa mengantisipasi kejadian kejahatan yang pernah terjadi supaya tidak terulang dikemudian hari.” Pungkasnya.

REd. Her

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polisi Tangkap 2 Begal Sadis di Tangerang
Polsek Penjaringan Gercep Amankan Pak Ogah di Exit Tol Sunda kelapa Diduga Palak Sopir
Polsek Tangerang Ungkap Kasus Pencurian AC di SMA Negeri 1 Kota Tangerang
Polsek Cipondoh Ungkap Penjualan Obat Terlarang di Toko Kosmetik
Polsek Benda Tangkap Dua Pemuda Bersenjata Tajam di Jalan Raya Perancis
Kapolsek Pakuhaji AKP Rokhmatulloh Turun Tangan Tangkap Penjual Obat Keras Tanpa Izin
Polsek Jatiuwung kembali Ungkap Kasus Curanmor R2
Marak Mata Elang di Jalan, Polsek Kelapa Gading Minta Warga Jangan Serahkan Kendaraan
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 20:16 WIB

Polisi Tangkap 2 Begal Sadis di Tangerang

Jumat, 31 Oktober 2025 - 09:54 WIB

Polsek Penjaringan Gercep Amankan Pak Ogah di Exit Tol Sunda kelapa Diduga Palak Sopir

Selasa, 28 Oktober 2025 - 20:20 WIB

Polsek Tangerang Ungkap Kasus Pencurian AC di SMA Negeri 1 Kota Tangerang

Selasa, 28 Oktober 2025 - 15:16 WIB

Polsek Cipondoh Ungkap Penjualan Obat Terlarang di Toko Kosmetik

Minggu, 26 Oktober 2025 - 10:40 WIB

Polsek Benda Tangkap Dua Pemuda Bersenjata Tajam di Jalan Raya Perancis

Berita Terbaru