Sambut HUT RI Ke-77, Polres Loteng gelar Deklarasi Anti Narkoba di Batukliang

- Redaksi

Rabu, 17 Agustus 2022 - 14:12 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sambut HUT RI Ke-77, Polres Loteng gelar Deklarasi Anti Narkoba di Batukliang

 

LENSAPOLRI COM, – LOMBOK TENGAH NTB – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun Republik Indonesia Ke-77, Polres Lombok Tengah menyelenggarakan Deklarasi anti narkoba di Desa Barabali, Kecamatan Batukliang. Selasa (16/8).

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam keterangannya di Batukliang, Kapolres Lombok Tengah AKBP Irfan Nurmansyah, SIK, MM mengatakan diselenggarakan deklarasi dalam rangka menyambut dan memperingati HUT Republik Indonesia Ke-77 serta membangkitkan semangat masyarakat khususnya para pemuda.

Baca Juga :  Maraknya Penjual Obat Keras Golongan G Berkedok Warung Kosmetik Masih dijual bebas di Wilayah Kota Tanggerang

“Pada momen ini kita Deklarasikan melawan narkoba bersama masyarakat dan pemuda, mengingat pemuda merupakan harapan generasi bangsa yang patut dibanggakan,” kata AKBP Irfan.

Kapolres berharap kepada seluruh masyarakat dan seluruh stake holder yang ada untuk bekerja sama memberantas dan membumi hanguskan narkoba di wilayah Kabupaten Lombok Tengah

Sementara itu, Wadir Resnarkoba Polda NTB AKBP Erwin Ardiansyah, SIK, MH yang hadir dalam acara tersebut mengapresiasi jajaran Polres Lombok Tengah dan seluruh warga Kecamatan Batukliang khususnya Desa Barebali yang telah mendeklarasikan anti narkoba.

Baca Juga :  Kapolda Metro Jaya Ungkap Pencapaian Terbesar dan Inovasi Digital Polri di Tahun 2024

Menurutnya, Lombok Tengah merupakan daerah yang cukup rawan narkoba karena pintu masuk peredaran gelap narkoba ke wilayah NTB salah satunya berada di kabupaten Lombok Tengah yaitu melalui Bandara.

“Kami meminta kepada masyarakat untuk tidak sungkan dan ragu-ragu memberikan informasi terkait penyalahgunaan narkoba, baik kepada Direktorat Resnarkoba Polda NTB maupun ke Polres Lombok Tengah,” ujarnya.

Baca Juga :  Polres Jakbar Gelar Pertemuan Dengan Para Dai Kamtibmas Jalin Silaturahmi dan Wujudkan Keamanan Menuju Pemilu 2024

Acara Deklarasi Anti Narkoba tersebut juga dihadiri Dandim 1620/Lombok Tengah, Wakil Bupati Lombok Tengah, perwakilan anggota DPRD Provinsi NTB, perwakilan anggota DPRD Lombok Tengah, Kasat Narkoba Polres Lombok Tengah, Kasat Reskrim Polres Lombok Tengah, Tokoh Agama dan Masyarakat Desa Barabali, perwakilan Mahasiswa dari UIN Mataram serta Masyarakat dan Pemuda Desa Barabali.

(IN.LP)  Red LENSAPOLRI

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Refleksi Akhir Tahun Pemasyarakatan: Kalapas Jember Soroti “Back to Basic” untuk Perkuat Kinerja
Jelang Tahun Baru TPI Kamal Muara Diserbu Warga Jakarta
Unit Intelkam Polsek Bangli Intensif Monitoring Stok dan Harga Sembako Jelang Pergantian Tahun
Kapolres Bangli Pimpin Upacara Gerbang Pora Purnabakti Personel Polres Bangli, Wujud Penghormatan atas Pengabdian Tanpa Batas
Bhabinkamtibmas Hadir sebagai Narasumber, Perkuat Sinergi Menuju Tahun Baru 2026 yang Kondusif
Polsek Bangli Pantau Kunjungan Wisatawan Jelang Nataru di Desa Wisata Penglipuran
DLH Kabupaten Tangerang Kerahkan Alat Berat Bersihkan Sampah di Bawah Jembatan Kali Dadap
DLH kabupaten Tangerang Mulai Bersihkan Tumpukan Sampah Dibawah Jembatan Kali Dadap
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 23:32 WIB

Refleksi Akhir Tahun Pemasyarakatan: Kalapas Jember Soroti “Back to Basic” untuk Perkuat Kinerja

Rabu, 31 Desember 2025 - 17:52 WIB

Jelang Tahun Baru TPI Kamal Muara Diserbu Warga Jakarta

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:19 WIB

Unit Intelkam Polsek Bangli Intensif Monitoring Stok dan Harga Sembako Jelang Pergantian Tahun

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:12 WIB

Kapolres Bangli Pimpin Upacara Gerbang Pora Purnabakti Personel Polres Bangli, Wujud Penghormatan atas Pengabdian Tanpa Batas

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:02 WIB

Bhabinkamtibmas Hadir sebagai Narasumber, Perkuat Sinergi Menuju Tahun Baru 2026 yang Kondusif

Berita Terbaru