Tingkatkan Kedisiplinan Anggota, Si Propam Polres Dompu Laksanakan Giat Gaktiblin

- Redaksi

Kamis, 25 Agustus 2022 - 09:44 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tingkatkan Kedisiplinan Anggota, Si Propam Polres Dompu Laksanakan Giat Gaktiblin

 

LENSAPOLRI.COM, DOMPU NTB – Dalam rangka meningkatkan disiplin khususnya anggota Polri, Seksi Propam Polres Dompu yang dipimpin oleh Wakapolres Dompu Kompol Abdi Mauluddin, S.Sos didampingi Kasipropam Iptu Faturrahman melaksanakan giat Gaktiplin setelah pelaksanaan apel pagi, Kamis (24/08/22). pukul 08.30 wita.

Kegiatan Gaktiblin tersebut meliputi kelengkapan jati diri seperti E-KTA, KTP, SIM, STNK, Surat lainnya, sikap tampang dan gampol atau pakaian yang dipakai Personil Polri Polres Dompu

Adapun penyampaian Kasi Propam Polres Dompui yang menjadi atensi bagi para anggota yaitu agar personil tidak ada yang melakukan pelanggaran disiplin, pelanggaran kode etik dan pelanggaran tindak pidana, karena selain merugikan diri sendiri, keluarga juga institusi Kepolisian.

Baca Juga :  Jelang Penutupan TMMD Ke-117, Satgas Siapkan Lapangan Upacara

Kasi Propam, juga memberikan arahan tentang agar tetap menjaga etika sebagai anggota Polri jangan melakukan penyimpangan yang dapat menurunkan citra Polri di lingkungan Masyarakat, ungkapnya.

(IN.LP) Red — Rhamdan

LENSAPOLRI

Berita Terkait

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024
Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali
Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak
Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024
Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas
Kanwil Kumham Sumut Tandatangani Nota Kesepahaman Bersama Rumah Sakit Bhayangkara TK II Medan
KICK OFF MEETING PELAKSANAAN AUDIT TRANSISI KEMETERIAN HUKUM DAN HAM
Kolaborasi DJKI, Kokek Consulting, dan Kemenkumham Sumut Gelar Survei IKM untuk Peningkatan Kualitas Layanan KI di Sumut
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 16:20 WIB

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024

Rabu, 20 November 2024 - 23:07 WIB

Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali

Rabu, 20 November 2024 - 03:06 WIB

Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak

Rabu, 20 November 2024 - 00:07 WIB

Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024

Selasa, 19 November 2024 - 18:37 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas

Berita Terbaru

Polsek

Polsek Mengwi Jumat Curhat Bersama Masyarakat Baha

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:57 WIB

Polsek

Unit Samapta Polsek Mengwi Sambangi Kantor BNI Kapal

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:49 WIB