Sebagai Bentuk kepedulian Sosial Dihari Kesaktian Pancasila kapolsek Kalideres Bagikan Helm

- Redaksi

Sabtu, 3 September 2022 - 01:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA, Memperingati Hari Kesaktian Pancasila yang jatuh setiap 1 Oktober, Polsek Kalideres Jakarta Barat memberikan bantuan sosial kepada anggota pokdar kamtibmas / citra bhayangkara, Kamis, 30/9/2021.

Bantuan yang diberikan berupa helm bertuliskan “pokdar kamtibmas” dan diserahkan langsung oleh Kapolsek Kalideres Akp Hasoloan Situmorang di polsek Kalideres

Baca Juga :  Jelang Hari Polwan Ke 74, Sekolah SMA dan SMK di Sragen Terima Program Police Goes To School, Stop Narkoba

Kapolsek Kalideres Polres Metro Jakarta Barat Akp Hasoloan Situmorang mengatakan dalam memperingati hari Kesaktian Pancasila, kami dari polsek Kalideres memberikan bantuan sosial

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

” Bantuan yang diberikan berupa helm sni bertuliskan Pokdar Kamtibmas” ujar akp Hasoloan Situmorang saat dikonfirmasi, Jumat, 1/10/2021.

Baca Juga :  Kapolres Langsa Silaturahmi ke Kantor KIP kota Langsa

Hasoloan menjelaskan pemberian bantuan helm ini sebagai bentuk kepedulian kami (polri) kepada anggota pokdar kamtibmas sebagai pemelihara kamtibmas di wilayah

” Anggota pokdar kamtibmas harus bisa menjadi contoh di masyarakat, jaga soliditas solidaritas dan disiplin berorganisasi ” kata Hasoloan

Di situasi pandemi Covid-19 saat ini kami berharap anggota pokdar kamtibmas / citra bhayangkara bisa menjadi pelopor dalam menerapkan protokol kesehatan

Baca Juga :  Kepolisian Resort Batu Gelar Pengundian Gebyar Vaksininasi Ramadhan Berhadiah

” Terus bersinergi dengan polri (polsek Kalideres) dalam memelihara kamtibmas yang aman dan kondusif ” harap Hasoloan Situmorang

REd. Her

Sumber. Humas Polres jakarta barat

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Aksi Cepat Dirlantas! Kombes Komarudin Turun Langsung Atur Lalin di Tengah Kepadatan Priok
Lapas Jember Gelar PORSENI, Peringati HBP ke 61
Lapas Jember Berbagi Kebahagian dengan Penarik Becak
Semarak Hari Bhakti Pemasyarakatan ke 61, Lapas Jember Lakukan Donor Darah
Kalapas Jember Gandeng RS Baladhika Husada, Optimalkan Kesehatan
Paguyuban Ibu-Ibu Pemasyarakatan Lapas Jember Gelar Halal Bihalal 
Shalat Jumat Bersama Warga, Kapolres Metro Jakbar Tunjukkan Kepedulian Lewat Aksi Sosial
Kalapas Jember Hadiri Halal Bihalal Bersama Bupati di Pendopo Wahyawibawagraha
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 01:15 WIB

Aksi Cepat Dirlantas! Kombes Komarudin Turun Langsung Atur Lalin di Tengah Kepadatan Priok

Kamis, 17 April 2025 - 20:36 WIB

Lapas Jember Gelar PORSENI, Peringati HBP ke 61

Selasa, 15 April 2025 - 19:57 WIB

Lapas Jember Berbagi Kebahagian dengan Penarik Becak

Senin, 14 April 2025 - 19:00 WIB

Semarak Hari Bhakti Pemasyarakatan ke 61, Lapas Jember Lakukan Donor Darah

Minggu, 13 April 2025 - 19:57 WIB

Kalapas Jember Gandeng RS Baladhika Husada, Optimalkan Kesehatan

Berita Terbaru

Hukum & kriminal

Lapas Jember Gelar PORSENI, Peringati HBP ke 61

Kamis, 17 Apr 2025 - 20:36 WIB

Nasional

Lapas Jember Berbagi Kebahagian dengan Penarik Becak

Selasa, 15 Apr 2025 - 19:57 WIB