Bentuk Kepedulian Terhadap Sesama, Polres Metro Jakarta Barat , Kembali Bagi Bagi Beras Kepada Masyarakat

- Redaksi

Minggu, 11 September 2022 - 16:09 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

LENSAPOLRI. COM. JAKARTA BARAT — Sebagai bentuk kepedulian terhadap sesama, Polres Metro Jakarta Barat kembali melakukan bagi bagi beras kepada masyarakat yang membutuhkan dan terdampak akan kenaikan harga subsidi BBM

Kegiatan tersebut dilaksanakan di Jalan Kemanggisan Garuda, Palmerah Jakarta Barat, Minggu 11/9/2022.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Wakapolres Metro Jakarta Barat Akbp Dr Bismo Teguh Prakoso mengatakan pihaknya bekerja sama dengan Nahdlatul Ulama Kemanggisan dan FBR Kemanggisan, membagikan sembako yang sangat di perlukan bagi masyarakat.

Baca Juga :  Polres KSB Gelar Patroli Pengamanan Lintas Alam di Seteluk

“Pada hari ini 11 September 2022 ini kita dari Polres Metro Jakarta Barat bekerja sama dengan Nahdlatul Ulama Kemanggisan dan FBR, kita memberika kepedulian kepada saudara saudara kita yakni supir bajaj kita berikan beras 5 KG, pada hari jni kita bagikan 55 karung” ujar Bismo ditemui dikawasan Kemanggisan, Minggu, 11/9/2022.

Baca Juga :  Polres Metro Jakarta Barat Bersama 3 Pilar Laksanakan Patroli Cipta Kondisi Skala Besar

Bismo katakan dengan pemberian sembako ini semoga bisa membantu meringankan beban masyarakat di tengah kenaikan harga BBM.

“semoga dengan bantuan yang kita berikan ini bisa membantu meringankan beban saudara saudara kita yang terdampak kenaikan BBM” ujarnya.

Pembagian sembako yang diberikan Polres Metro Jakarta Barat pun mendapat antusias supir bajaj dan warga sekitar.

Baca Juga :  Polres Pringsewu Dan TNI Beserta Pemerintah Daerah Menggelar Vaksinasi Covid 19

Salah seorang supir bajaj Abu (56) yang mendapatkan bantuan sembako beras dari Polres Metro Jakarta Barat mengaku sangat senang dengan bantuan ini yang dikatakannya sangat meringankan beban keluarganya ditengah naiknya harga BBM.

“Sangat terbantu keluarga saya dengan bantuan ini, jujur saya sangat senang dengan bantuan bapak bapak polisi, sukses dan sehat terus bapak bapak polisi” ujarnya.
Rhamdan/Red. LENSAPOLRI

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin
Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah
Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama
Polsek Kintamani Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al – Muhajirin Kintamani
Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:50 WIB

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:43 WIB

Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:40 WIB

Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:34 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:28 WIB

Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama

Berita Terbaru