Kapolda Sulteng tepati janjinya pantau Natal di Tentena Poso

- Redaksi

Minggu, 25 Desember 2022 - 15:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

POSO,Lensapolri.com-Kapolda Sulawesi Tengah Irjen Polisi Drs. Rudy Sufahriadi menepati janjinya saat Natal 2022 akan berada di Tentena Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah

Hal itu dibuktikannya hari ini langsung terbang dari Poso menuju Tentena dan melakukan pengecekan Pos Pengamanan Nataru di Tentena Utara, Poso, Sabtu (24/12/2022)

Didampingi Ketua Daerah Bhayangkari Sulteng Nyonya Luly Rudy Sufahriadi, Kapolda Sulteng berkesempatan berinteraksi dengan personil Pospam dari TNI Polri dan memberikan bingkisan,

Rudy juga mengingatkan untuk tetap semangat, jaga soliditas TNI Polri. Berikan pelayanan yang terbaik masyarakat yang menjalankan ibadah Natal, pesannya

Dalam kesempatan tersebut Kapolda Sulteng juga didampingi Dansat Brimob Polda Sulteng, Kabidkum Polda Sulteng, Kepala Operasi Madago Raya dan Kapolres Poso.

Baca Juga :  Rakor Lintas Sektoral, Polda Sulteng turunkan 1416 personil Polri dalam Ops Ketupat Tinombala

Direncanakan Kapolda Sulteng dan rombongan akan bermalam di Tentena dan melakukan pemantauan langsung pelaksanaan ibadah Natal, Minggu 25 Desember 2022 besok

Untuk diketahui sebagaimana program talk show Podcast Presisi Polda Sulteng Selasa 6 Desember 2022, Kapolda Sulteng dalam penjelasannya berjanji untuk memantau Natal 2022 di Tentena Poso

Berita Terkait

Ditreskrimum Polda Sulsel Berhasil Ungkap Kasus TPPO dan Perlindungan Pekerja Migran
Apresiasi Kinerja Kamtibmas yang Kondusif, Kapolda Sulsel : Terima Kasih Personel Polres Pangkep
Kapolda Sulsel Pimpin Press Release Penanganan Tindak Pidana Korupsi di Sulawesi Selatan
Polda Metro Jaya Klarifikasi Alexander Marwata Terkait Dugaan Korupsi Eko Darmanto
Polda Sulteng Ajarkan Toleransi Sejak Dini kepada Anak TK Negeri Pembina Palu
Gerak Cepat! Kapolda Metro Jaya Tindaklanjuti Dugaan Pungli Di Samsat Bekasi
Sandang Pangkat Bintang Tiga, Komjen Pol Agung Ucapkan Terima Kasih Kepada Warga Sumut
Polda Sumut Gelar Berbagai Kegiatan Sosial Sambut HUT Bhayangkara ke 78
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 19 November 2024 - 11:27 WIB

Ditreskrimum Polda Sulsel Berhasil Ungkap Kasus TPPO dan Perlindungan Pekerja Migran

Selasa, 19 November 2024 - 10:59 WIB

Apresiasi Kinerja Kamtibmas yang Kondusif, Kapolda Sulsel : Terima Kasih Personel Polres Pangkep

Selasa, 12 November 2024 - 14:19 WIB

Kapolda Sulsel Pimpin Press Release Penanganan Tindak Pidana Korupsi di Sulawesi Selatan

Rabu, 16 Oktober 2024 - 10:37 WIB

Polda Metro Jaya Klarifikasi Alexander Marwata Terkait Dugaan Korupsi Eko Darmanto

Jumat, 4 Oktober 2024 - 14:38 WIB

Polda Sulteng Ajarkan Toleransi Sejak Dini kepada Anak TK Negeri Pembina Palu

Berita Terbaru

Berita Polres

Samapta Polsek Mengwi Imbau Pedagang Pasar Tradisional

Kamis, 21 Nov 2024 - 11:15 WIB