Sebelum digunakan ibadah Unit Jibom Polda Sulteng Sterilisasi Gereja di Kota Palu

- Redaksi

Minggu, 25 Desember 2022 - 15:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Palu,Lensapolri.com – Perketat pengamanan untuk mengantisipasi aksi teror, tim penjinak bom (Jibom) Brimob Polda Sulteng, Kimia Biologi Radioaktif (KBR) dan Unit Satwa (K9) Ditsamapta Polda Sulteng melakukan sterilisasi gereja GKST Imanuel Jl. Masjid Raya No.15 Palu, Sabtu (24/12/22).

Kegiatan tersebut dilakukan untuk menjamin pelaksanaan ibadah Natal di gereja tersebut berjalan dengan aman dan kondusif.

Baca Juga :  Rawan Terjadi Aksi Kriminalitas Polsek Kuta Utara Patroli Susuri Jalan Bumbak

Kasatgas Humas Ops Lilin Tinombala Kompol Sugeng Lestari mengatakan, mendatangkan tim Jibom dari Satbrimob Polda Sulteng untuk melakukan sterilisasi gereja besar di kota Palu, guna mengantisipasi aksi teror.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sterilisasi dibantu dari unit Kimia Biologi Radioaktif (KBR) dan unit Satwa (K9) Ditsamapta Polda Sulteng.

“Sterilisasi gereja dijadwalkan sebanyak sepuluh gereja besar di kota Palu, mulai hari ini hingga ibadah tahun baru nanti 1 Januari 2023 mendatang,” jelasnya. 

Baca Juga :  Kegiatan "Dharma Self Healing" Kepada Personil Polres Gianyar , Tingkatkan Keseimbangan Mental Personel Polri

Sterilisasi dilakukan dengan cara mendeteksi setiap sudut-sudut gereja baik di dalam maupun di luar lingkungan sekitar gereja. Tujuannya untuk mendeteksi bahan berbahaya di lokasi perayaan ibadah Natal.

Untuk hasil penyisiran di gereja GKST Imanuel telah dipastikan steril dari benda-benda yang mencurigakan ataupun benda berbahaya lainnya, ucapnya.

Baca Juga :  4 Desa Keluar Sebagai Juara Pos Satkamling Polres Sragen, Juara 1 Diraih Desa Ngarum Ngrampal

Kasatgas Humas menambahkan sterilisasi sudah dilakukan, diharapkan dapat memberikan rasa aman dan nyaman bagi jemaat atau umat Kristiani yang akan melaksanakan ibadah Natal nantinya.

“Kami juga sudah menyiapkan pengamanan ibadah Natal di seluruh gereja wilayah Sulawesi Tengah,” pungkasnya.

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli
Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir
Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur
Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM
Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas
59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:51 WIB

Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:48 WIB

Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:38 WIB

Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:07 WIB

Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM

Sabtu, 3 Januari 2026 - 07:04 WIB

Patroli Malam Raimas Polres Badung, Wujud Komitmen Jaga Kamtibmas

Berita Terbaru