Tingkatkan Capaian Target Sasaran, Polres Gresik Genjot Vaksinasi Sampai Tingkat Desa

- Redaksi

Rabu, 4 Januari 2023 - 01:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gresik – Polres Gresik terus monitoring pelaksanaan vaksinasi Covid-19 untuk umum yang dilaksanakan di Balai Desa Pedagangan Kecamatan Wringinanom Kabupaten Gresik, Selasa (18/1/2020).

Vaksinasi saat ini terus digenjot di setiap wilayah untuk mencapai 100 persen.

Kapolres Gresik AKBP Mochamad Nur Azis, S.H., S.I.K., M.Si., melalui Kapolsek Wringinanom AKP Kristian menuturkan, Kami akan terus mendukung program percepatan vaksinasi guna untuk Herd Immunity masyarakat, sehingga meningkatkan kekebalan tubuh dan terhindar dari virus covid-19.

AKP Kristian mengajak masyarakat yang belum melaksanakan suntik Vaksin untuk segera ikut.

Baca Juga :  Universitas Battuta Berikan Kuliah Umum Psikologi Pendidikan "SELF LOVE"

“Bagi warga yang sudah ikut di vaksin tetap menjaga pola hidup sehat dan selalu menjaga Prokes, di luar maupun di dalam rumah,” tandasnya.

“Mudah – mudahan pelaksanan vaksinasi secara serentak bisa berjalan lancar, aman dan sukses tidak ada kendala,” pungkasnya.

Berita Terkait

Keamanan Pilkada Jadi Topik Jumat Curhat Kapolres Badung Bersama Anggota Linmas
Polsek Petang Melalui Bhabinkamtibmas Sambang Warga Waspada Berita Hoaks Selama Pilkada 2024
Polres Badung intensifkan Patroli Biru Saat Jam Rawan Kriminalitas
Polsek Kuta Utara Patroli Jelang Subuh Cegah Gangguan Kamtibmas Di Jalan Gatsu Barat.
Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024
FGD Kapolres Badung, Sinergi Polri dan Linmas Untuk Pilkada 2024 yang Aman dan Damai
Jelang Pendistribusian Logistik Pilkada, Kapolsek Mengwi Cek Kesiapan Gudang Logistik di Masing-masing Desa dan Kelurahan
Pimpin Apel Pengecekan Dan Perlengkapan Pam TPS, Ini Arahan Wakapolres Badung
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 09:32 WIB

Keamanan Pilkada Jadi Topik Jumat Curhat Kapolres Badung Bersama Anggota Linmas

Jumat, 22 November 2024 - 08:36 WIB

Polres Badung intensifkan Patroli Biru Saat Jam Rawan Kriminalitas

Jumat, 22 November 2024 - 06:31 WIB

Polsek Kuta Utara Patroli Jelang Subuh Cegah Gangguan Kamtibmas Di Jalan Gatsu Barat.

Kamis, 21 November 2024 - 16:20 WIB

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024

Kamis, 21 November 2024 - 11:41 WIB

FGD Kapolres Badung, Sinergi Polri dan Linmas Untuk Pilkada 2024 yang Aman dan Damai

Berita Terbaru

Polsek

Polsek Mengwi Jumat Curhat Bersama Masyarakat Baha

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:57 WIB

Polsek

Unit Samapta Polsek Mengwi Sambangi Kantor BNI Kapal

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:49 WIB