Pengajian Tausiyah Dan Doa Bersama Untuk Musibah Gempa Turki Di Lapas Narkotika Pematang Siantar Kanwil Kumham Sumut

- Redaksi

Rabu, 8 Februari 2023 - 10:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pematang Raya

Kegaiatan Pengajian Tausyah dan doa bersama ini dilaksanakan dan bertempat di Mesjid At-Taubah Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar

Kegiatan ini diikuti oleh warga binaan beragama Islam Pada Selasa , 07 Febuari 2022 mulai pukul 08.00 S/d selesai.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam moment kali ini WBP Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar melaksanakan Tausyah serta doa bersama kepada saudara saudara kita yang sedang tertimpa musibah di Turki. Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar senantiasa selalu memberikan tempat, pengawalan serta bimbingan yang terbaik bagi warga binaan dalam menjalankan kegiatan tersebut.

Baca Juga :  Melalui Program Kopi Restorative Justice, Polsek Kembangan Damaikan Pasutri Lanjut Usia KDRT

Tausyah dan doa bersama ini membuka mata kepada seluruh umat terkhusus untuk WBP agar senantiasa peduli dengan sesama dan dengan cara memberikan doa kepada sang maha kuasa merupakan suatu pertolongan yang dapat diberikan oleh WBP

Baca Juga :  H. Syaiful Anwar alias H.Ipung Tomas Kalideres Apresiasi Ketegasan Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo 

Antusiasme WBP Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar sangat terlihat dari giatnya mereka untuk mendengarkan ceramah dari ustad serta dengan terlihat nya kekhusyukan WBP dalam memberikan doa kepada saudara di Turki.

“Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar turut berduka atas musibah gempa bumi yang menimpa Negara Turki, maka dari itu dengan bentuk doa bersama serta Tausyah yang dilakukan oleh WBP Lapas Natkotika Kelas IIA Pematangsiantar dengan keyakinan hati yang tulus dapat meringankan kondisi saudara saudara kita yang sedang tertimpa musibah ,”kata Kalapas Robinson Perangin Angin A.Md.I.P., S.H.,M.Hum.(AVID/iglpn)

Baca Juga :  Polsek Rancabungur Berantas Aksi Pungli dan Premanisme Jalanan

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua
Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli
Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir
Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran
Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur
Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat
Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tiying Tutul, Polsek Mengwi Ciptakan Rasa Aman Kepada Pengendara
Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:53 WIB

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:51 WIB

Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:48 WIB

Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:43 WIB

Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:38 WIB

Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur

Berita Terbaru