Polsek Kebon Jeruk Meringkus 7 Remaja Kelompok Geng Motor

- Redaksi

Selasa, 14 Februari 2023 - 09:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jakarta Barat, Lensapolri.com – Unit Reserse Kriminal polsek kebon jeruk meringkus 7 remaja kelompok geng motor “Kepa Duri 30 JKT” yang telah membacok 2 remaja di jalan mangga 24 rt 009/004 duri Kepa kebon jeruk Jakarta Barat pada sabtu, 4/2/2023 sekira pukul 04.30 wib

Akibat penyerangan anggota geng motor tersebut 2 remaja yang diketahui berinisial IA (21) mengalami luka bacokan di kaki kanan, punggung dan luka pada bagian pelipis kiri sementara AV (20) mengalami luka bacokan pada kepala, tangan kanan dan tangan kiri

Kapolsek Kebon Jeruk Polres Metro Jakarta Barat Kompol Fatimah membenarkan adanya kejadian tersebut

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Ya benar, kami juga sudah berhasil mengamankan sebanyak 7 remaja sementara 1 lainnya masih dalam pengejaran petugas (DPO),” Ujar Fatimah saat dikonfirmasi, Senin, 13/2/2023.

Baca Juga :  Penyerahan Remisi Umum HUT ke 78 Kemerdekaan RI Kepada Warga Binaan Lapas Kelas IIA Tangerang

Sementara dikesempatan yang sama Kanit Reskrim Polsek kebon jeruk Akp Anggi Fauzi Hasibuan menjelaskan kejadian tersebut terjadi bermula pada saat para korban bersama dengan teman-temannya sedang ngongkrong dipinggir Jalan di jalan mangga 24 rt 009/004 duri Kepa kebon jeruk Jakarta Barat

Kemudian datang kelompok pelaku yang diketahui kelompok geng motor “Kepa Duri 30 JKT” yang berjumlah sekitar 20 orang

Para pelaku terlihat membawa senjata tajam jenis celurit, kemudian memancing para korban yang sedang nongkrong untuk diajak tawuran.

Korban IA (21) menghampiri yang jaraknya sekitar 100 meter dari tempat tongkrongan para korban

Baca Juga :  199 Personel Polda Sulteng berkompetisi mengikuti seleksi PAG dan SBP

Korban IA (21) langsung diserang oleh kelompok tersebut dimana pelaku Sdr. RO (19) membacok mengenai punggung Korban sedangkan pelaku Sdr. RI (19) membacok korban mengenai pada bagian kaki.

Melihat atas kejadian tersebut korban AV (20) membantu Korban IA (21) namun ikut diserang oleh pelaku lain, disaksikan oleh para teman teman korban.

“2 remaja yang diketahui bernama IA (21) mengalami luka bacokan di kaki kanan, punggung dan luka pada bagian pelipis kiri sementara AV (20) mengalami luka bacokan pada kepala, tangan kanan dan tangan kiri,” ujar Akp Anggi Fauzi Hasibuan

Setelah para korban terjatuh dan terluka, kelompok pelaku melarikan diri.
Para korban langsung dibawa ke RS. Pelni Petamburan dan membuat laporan kepolsek kebon jeruk

Baca Juga :  Adik Memukul Saudara Kandung, Bhabinkamtibmas Polsek Sandubaya Fasilitasi Upaya Mediasi

” Dari penyerangan tersebut kami mengidentifikasi sebanyak 8 orang yang melakukan penganiayaan, kami berhasil mengamankan 7 remaja dan 1 remaja lagi (DPO),” terang anggi

Adapun kelompok geng motor yang berhasil kami amankan diantaranya RO (19), RI (19), AF (20, DS (21), MD (18) dan 2 lagi masih dibawah umur

Kami turut mengamankan barang bukti diantaranya, 1 buah potong baju berlumuran darah, 1 buah potong jaket korban dan 1 buah celurit

Guna mempertanggung jawabkan atas perbuatan nya pelaku dikenakan pasal 170 Kuhpidana

( Humas Polres Metro Jakarta Barat )

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Refleksi Akhir Tahun Pemasyarakatan: Kalapas Jember Soroti “Back to Basic” untuk Perkuat Kinerja
Jelang Tahun Baru TPI Kamal Muara Diserbu Warga Jakarta
Unit Intelkam Polsek Bangli Intensif Monitoring Stok dan Harga Sembako Jelang Pergantian Tahun
Kapolres Bangli Pimpin Upacara Gerbang Pora Purnabakti Personel Polres Bangli, Wujud Penghormatan atas Pengabdian Tanpa Batas
Bhabinkamtibmas Hadir sebagai Narasumber, Perkuat Sinergi Menuju Tahun Baru 2026 yang Kondusif
Polsek Bangli Pantau Kunjungan Wisatawan Jelang Nataru di Desa Wisata Penglipuran
DLH Kabupaten Tangerang Kerahkan Alat Berat Bersihkan Sampah di Bawah Jembatan Kali Dadap
DLH kabupaten Tangerang Mulai Bersihkan Tumpukan Sampah Dibawah Jembatan Kali Dadap
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 23:32 WIB

Refleksi Akhir Tahun Pemasyarakatan: Kalapas Jember Soroti “Back to Basic” untuk Perkuat Kinerja

Rabu, 31 Desember 2025 - 17:52 WIB

Jelang Tahun Baru TPI Kamal Muara Diserbu Warga Jakarta

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:19 WIB

Unit Intelkam Polsek Bangli Intensif Monitoring Stok dan Harga Sembako Jelang Pergantian Tahun

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:12 WIB

Kapolres Bangli Pimpin Upacara Gerbang Pora Purnabakti Personel Polres Bangli, Wujud Penghormatan atas Pengabdian Tanpa Batas

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:02 WIB

Bhabinkamtibmas Hadir sebagai Narasumber, Perkuat Sinergi Menuju Tahun Baru 2026 yang Kondusif

Berita Terbaru