Kapolres Lombok Tengah Ikuti Apel Konsilidasi Pengamanan WSBK 2023 di Polda NTB

- Redaksi

Selasa, 7 Maret 2023 - 17:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LENSAPOLRI.COM, LOMBOK TENGAH, NTB – Kapolres Lombok Tengah AKBP Irfan Nurmansyah, SIK, MM mengikuti apel konsolidasi Operasi Mandalika l Rinjani 2023 dalam Rangka Pengamanan Event Internasional World Super Bike ( WSBK ) tahun 2023 yang dilanjutkan dengan pemberian penghargaan kepada anggota Polda NTB di Lapangan Bharadaksa Polda NTB pada Selasa 07/03/2023.

Kegiatan tersebut dihadiri langsung oleh Kapolda NTB Irjen Pol Drs. Djoko Poerwanto didampingi Wakapolda NTB, Irwasda Polda NTB dan PJU Polda NTB. Selain itu hadir juga Wakil ketua ll DPRD Prov. NTB, Kasi Ops Kasrem 162/WB, Aspidum Kajati NTB, Dandenpom Lanal Mataram, Kadis Ops Lanud Zam serta Kapolres se Pulau Lombok.

Baca Juga :  Kapolsek Benoa Kunjungi Pengurus PT Pelni Cabang Denpasar.

Kapolda NTB menyampaikan ucapan terimakasih yang luar biasa kepada semuanya dan menyampaikan bahwa suksesnya event internasional WSBK merupakan implementasi atau kerja nyata dan mendapatkan apresiasi dari Kapolri.

“Tingkatkan kerjasama, sinegritas dan solidaritas dengan seluruh pihak untuk keberhasilan tugas” tutup Irjen Pol Drs. Djoko Poerwanto.

Sementara itu Kapolres Lombok Tengah menyampaikan juga ucapan terimakasih kepada seluruh Jajaran Polres Lombok Tengah dan stakeholder lainnya baik yang terlibat secara langsung maupun tidak langsung dalam mensukseskan berlangsungnya event WSBK 2023 dengan aman dan Kondusif.

Baca Juga :  Resmi Dibuka, Lapas Kelas IIA Tangerang Kejar Predikat Paripurna dan Klinik Pratama

“Dan berharap pada event nasional maupun internasional berikutnya kerjasama yang baik tetap dapat terus terjalin dan dipertahankan ” tutup Kapolres.

( BR )

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin
Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah
Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama
Polsek Kintamani Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al – Muhajirin Kintamani
Operasi Lilin Jaya 2025 Berakhir, Polres Metro Tangerang Kota Tuai Apresiasi Masyarakat
Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:50 WIB

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:43 WIB

Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:40 WIB

Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:34 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:28 WIB

Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama

Berita Terbaru