Detik-detik Ditpolairud Polda Sulteng evakuasai korban laka lantas dalam kondisi cuaca hujan

- Redaksi

Rabu, 8 Maret 2023 - 17:27 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

PALU, LENSAPOLRI.COM – Cuaca hujan tidak menghalangi personil Direktorat Polisi Perairan dan Udara (Ditpolairud) Polda Sulteng untuk memberikan respon cepat dilapangan dengan melakukan evakuasi korban kecelakaan lalu lintas dan membawa ke fasilitas kesehatan terdekat.

Detik-detik evakuasi dua korban kecelakaan lalu lintas yang diketahui satu diantaranya diduga mengalami patah tulang paha itu dilakukan agar korban segera mendapatkan pertolongan oleh tim medis Puskesmas Pantoloan.

Peristiwa kecelakaan lalu lintas itu sendiri terjadi pada Selasa 7 Maret 2023 sekitar pukul 21.30 wita di jalan trans Sulawesi Pantoloan Palu, dimana saat itu mobil truck utama beton melaju dan tiba-tiba mengurangi kecepatan, sehingga sepeda motor yang berada dibelakang menabrak truck.

“Kami utamakan memberikan pertolongan kepada korban kecelakaan agar segera ditangani lukanya, terlebih saat itu cuaca hujan cukup deras,” jelas AKBP M. Ridwan, SH Kabagbinops Ditpolairud Polda Sulteng saat dikonfirmasi media, Rabu (8/3/2023)

Kebetulan personil Ditpolairud yang baru selesai mengikuti acara di masjid AR Rahman Polda Sulteng hendak kembali ke mako, dalam perjalanan mendapati kejadian laka lantas, ujarnya

Baca Juga :  Ringkus 2 Kurir Narkoba Jaringan Lintas provinsi asal Sumatera Berikut 137 KG Ganja, Polisi; Pelaku Diupah 5 Juta dan 10 KG Ganja Sekali Antar

Anggotapun kami perintahkan keluar dari bus untuk segera berikan pertolongan dengan mengevakuasi ke puskesmas terdekat walaupun hujan masih cukup deras, kata M. Ridwan.

Kabagbinops Ditpolairud Polda Sulteng itu juga langsung menghubungi Polsek Palu Utara agar segera mendatangi tempat kejadian perkara laka lantas.

Ini merupakan implementasi Polri Presisi, kita harus peka dan memberikan respon cepat terlebih bila ada korban. Tentunya keselamatan dan pertolongan kepada korban harus diutamakan, pungkasnya.

Berita Terkait

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024
Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali
Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak
Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024
Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas
Kanwil Kumham Sumut Tandatangani Nota Kesepahaman Bersama Rumah Sakit Bhayangkara TK II Medan
KICK OFF MEETING PELAKSANAAN AUDIT TRANSISI KEMETERIAN HUKUM DAN HAM
Kolaborasi DJKI, Kokek Consulting, dan Kemenkumham Sumut Gelar Survei IKM untuk Peningkatan Kualitas Layanan KI di Sumut
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 16:20 WIB

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024

Rabu, 20 November 2024 - 23:07 WIB

Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali

Rabu, 20 November 2024 - 03:06 WIB

Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak

Rabu, 20 November 2024 - 00:07 WIB

Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024

Selasa, 19 November 2024 - 18:37 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas

Berita Terbaru

Berita Polres

Samapta Polsek Mengwi Imbau Pedagang Pasar Tradisional

Kamis, 21 Nov 2024 - 11:15 WIB