Bocah Tenggelam Di Lotim Berhasil Ditemukan Polairud Bersama Tim Gabungan.

- Redaksi

Jumat, 17 Maret 2023 - 09:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TIMUR – Setelah lima hari melakukan pencarian, akhirnya anak SD yang tenggelam di pantai Ketapang desa Pringgabaya kecamatan Pringgabaya berhasil ditemukan.

Pencarian tim gabungan Sat Polairud Polres Lombok Timur, Dit Polairud Polda NTB dan Basarnas Pos Kayangan dibantu Nelayan, Kamis (16/3/2023) berhasil menemukannya.

Direktur Polairud Polda NTB Kombes Pol Kobul Syahrin Ritonga ucap syukur atas ditemukannya bocah tersebut.

Ia juga ucapkan apresiasi kepada anggotanya yang telah membantu pencarian itu.

“korban ditemukan diperairan Labuhan Haji dan korban dibawa ke Puskesmas Batuyang Pringgabaya untuk di Visum Et Repertum, setelah itu korban diserahkan kepada keluarganya,” kata Dirpolairud Polda NTB.

“Pada hari ke 5 ( Lima ) ini, dengan sasaran pencarian diarahkan ke Arah pesisir Labuhan Haji, tim kami menemukannya,” tambah Kobul.

Baca Juga :  Kapolsek Cengkareng Kompol Ardhie Demastyo SH, SIK Di Dampingi Waka Polsek , Mengundang Pengurus Forkabi

Diberitakan sebelumnya, seorang bocah warga Dusun Genjer,desa Sukadana, Kecamatan Terara Lotim, atas nama, Nirmala Putri, umur 8 Tahun, Pelajar kelas 1 SD telah hanyut terseret ombak .

Diketahui korban hanyut terseret arus ombak saat mandi di pantai Tanjung menangis yang terletak di Dusun Ketapang, Desa pringgabaya Kec. Pringgabaya kabupaten Lombok timur, Minggu 12 Maret 2023.

Baca Juga :  Komisi III DPR RI Apresiasi Penanganan Covid-19 di Surabaya

Berdasarkan keterangan saksi yakni teman korban bahwa sekitar pukul 15.30 Wita, korban bersama ibu kandungnya dan rombongan sampai di pantai Tanjung menangis untuk berekreasi, dan setelah sampai lokasi korban bersama saksi bermain di pinggir pantai.
Disaat itulah tiba – tiba datang ombak besar menghempas korban dan langsung menyeretnya hingga korban hilang.

( MJ)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu
Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut
Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh
Polsek Perbaungan Gerak Cepat Respon Call Centre 110 Bantu Warga Lansia yang Alami Sesak Napas di Depan Kantor Polisi
Ledakan di SMA Negeri 72 Jakarta: 9 Siswa Luka dan Aktivitas Belajar Dihentikan
Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.
Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota
Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 00:02 WIB

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu

Minggu, 9 November 2025 - 20:33 WIB

Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut

Minggu, 9 November 2025 - 20:29 WIB

Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh

Jumat, 7 November 2025 - 22:05 WIB

Polsek Perbaungan Gerak Cepat Respon Call Centre 110 Bantu Warga Lansia yang Alami Sesak Napas di Depan Kantor Polisi

Jumat, 7 November 2025 - 19:19 WIB

Ledakan di SMA Negeri 72 Jakarta: 9 Siswa Luka dan Aktivitas Belajar Dihentikan

Berita Terbaru