Jumat Curhat Polres Sragen; Begini Saat Kabag Ops Sambangi Tukang Ojek Museum Sangiran, Insyaallah Aman Pak..!

- Redaksi

Kamis, 23 Maret 2023 - 18:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

POLRES SRAGEN – Disambangi tim Jumat Curhat Polres Sragen, tukang ojek yang mangkal di Museum Purbakala Sangiran Sragen mengatakan, Insyaallah dilingkungan sini aman dan kondusif.

Kegiatan Jumat Curhat, prakarsa Polda Jawa Tengah yang dilaksanakan Kepala Bagian Operasional ( Kabag Ops ) Kompol Dudi Pramudia, sengaja menyambangi tukang ojek yang tengah kongko-kongko siang hari.

Mereka sambil bersenda gurau sembari menunggu datangnya wisatawan, mengatakan bahwa dilingkungan museum purbakala ini aman.

“ Insyaallah sampai sekarang aman pak, aman dari pencuri dilingkungan museum ataupun aman bagi para pengunjung museum pak, “ kata salah satu tukang ojek.

Hal itupun mendapatlkan apresiasi dari kompol Dudi Pramudia. Menurut Dudi, lingkungan museum Sangiran ini memang perlu dijaga ketat dikarenakan merupakan aset berharga.

“ selain menjaga dan nguri-uri ikut menjaga keamanan museum, warganya, lingkungannya. Juga ikut mengamankan kalau ada yang berniat mencopet  barang-barang pengunjung, “ ujar Kompol Dudi.

Baca Juga :  Wakapolresta Balikpapan Bersama Ketua KPU Menyaksikan Peragaan Pengamanan VVIP di Halaman Mapolresta Balikpapan

Lanjutnya, Situs purbakala ini kemungkinan menjadi incaran bagi pelaku pencurian karena memang aset berharga atau harta warisan tak ternilai.

“ Banyak orang yang tertarik karena memang harganya tak ternilai, apalagi bagi warna negara asing, “ tandasnya.

Menyadari akan hal itu, para tukang ojek inipun berjanji akan bekerjasama dengan pihak museum serta jajaran Kepolisian.

(PID-Humas Polres Sragen – Polda Jateng / Vio Sari )

Berita Terkait

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024
Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali
Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak
Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024
Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas
Kanwil Kumham Sumut Tandatangani Nota Kesepahaman Bersama Rumah Sakit Bhayangkara TK II Medan
KICK OFF MEETING PELAKSANAAN AUDIT TRANSISI KEMETERIAN HUKUM DAN HAM
Kolaborasi DJKI, Kokek Consulting, dan Kemenkumham Sumut Gelar Survei IKM untuk Peningkatan Kualitas Layanan KI di Sumut
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 16:20 WIB

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024

Rabu, 20 November 2024 - 23:07 WIB

Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali

Rabu, 20 November 2024 - 03:06 WIB

Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak

Rabu, 20 November 2024 - 00:07 WIB

Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024

Selasa, 19 November 2024 - 18:37 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas

Berita Terbaru

Berita Polres

Samapta Polsek Mengwi Imbau Pedagang Pasar Tradisional

Kamis, 21 Nov 2024 - 11:15 WIB