Polsek Mataram Berikan Pengamanan Pawai Obor

- Redaksi

Jumat, 24 Maret 2023 - 14:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

MATARAM – Dalam rangka mengantisipasi potensi gangguan keamanan memeriahkan bulan suci Ramadhan, Polsek Mataram Polresta Mataram Polda NTB melaksnakan pengamanan kegiatan Pawai Obor di Lingkungan Bebidas Kelurahan Pagesangan Kecamatan Mataram Kota Mataram. Kamis, (23/03/2023)

Hadir dalam kegiatan Lurah Pagesangan Ida Bagus Kdk Ariawan, Kepala Lingkungan Bebidas Aminullah, Bhabinkamtibmas Kel Pagesangan Aipda Gd. Gunartha, Babinsa Kel. Pagesngan Sertu Muhammad Natsir dan peserta pawai obor sekitar 100 orang

Kapolsek Mataram Kompol Tauhid SH menjelaskan bahwa kegiatan pawai obor di adakan dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan yang mana harusnya dilaksanakan malam sebelum puasa, tetapi dikarenakan bertepatan dengan umat hindu sedang melaksanakan hari raya nyepi, sehingga baru di laksanakan sekarang.

” Selanjutnya peserta pawai di lepas oleh Kepala lingkungan Bebidas dengan route start depan masjid Nurul Fallah – jalan kali Brentok – jalan Gajah Mada – Berputar di depan Kampus Ummad – jalan Gajah Mada – Jalan Kali Brentok – Finish di masjid Nurul Fallah “, kata Kompol Tauhid

Baca Juga :  Dalam Rangka HUT RI ke 78 Kelurahan Tegal Alur Adakan Lomba

Selama kegiatan berlangsung dilaksanakan pengamanan secara terbuka dan tertutup oleh 4 orang personil Polsek Mataram di bawah pimpinan Kapam Aiptu Danang S. Aribowo, terang Kapolsek

” Pengamanan ini sebagai bentuk kehadiran Polri untuk hadir memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat dalam menyambuy bulan suci ramadhan, jelasnya

Tidak lupa petugas juga memberikan himbauan Kamtibmas untuk bersama-sama saling menjaga kondusifitas keamanan selama kegiatan berlangsung, tutup Kompol Tauhid.

( ZA )

Berita Terkait

Jum’at Curhat di Masjid Raudhatul Jannah, Kapolres Jakarta Utara Ajak Masyarakat Jaga Keamanan Wilayah
Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024
Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali
Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak
Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024
Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas
Kanwil Kumham Sumut Tandatangani Nota Kesepahaman Bersama Rumah Sakit Bhayangkara TK II Medan
KICK OFF MEETING PELAKSANAAN AUDIT TRANSISI KEMETERIAN HUKUM DAN HAM
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 18:39 WIB

Jum’at Curhat di Masjid Raudhatul Jannah, Kapolres Jakarta Utara Ajak Masyarakat Jaga Keamanan Wilayah

Kamis, 21 November 2024 - 16:20 WIB

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024

Rabu, 20 November 2024 - 23:07 WIB

Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali

Rabu, 20 November 2024 - 03:06 WIB

Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak

Rabu, 20 November 2024 - 00:07 WIB

Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024

Berita Terbaru

Berita Polda

Kapolda Bali Cek dan Pantau Situasi Kamtibmas Wilkum Jembrana

Jumat, 22 Nov 2024 - 16:48 WIB

Polsek

Polsek Mengwi Jumat Curhat Bersama Masyarakat Baha

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:57 WIB