Warga Kurang Mampu di Kecamatan Gondang Sragen Terima Bansos, Ini Keterangan Kapolres

- Redaksi

Kamis, 13 April 2023 - 13:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

POLRES SRAGEN –  Kapolres Sragen Polda Jateng AKBP Piter Yanottama berikan bantuan sosial bagi warga kurang mampu di kecamatan Gondang.

Bantuan sosial berupa paket sembako bagi warga kurang mampu di kecamatan Gondang diserahkan melalui Kapolsek Gondang AKP Sudarmaji, pada Senin, (13/04/2023).

Sementara itu, dalam keterangannya mewakili Kapolres Sragen, AKP Sudarmaji mengatakan, bantauan sosial berupa paket sembako ini diberikan bagi 11 warganya yang membutuhkan, dikarenakan faktor ekonomi. Rata-rata penerimanya adalah lansia dan kurang mampu.

“ Bantuan sosial diberikan kepada warga kurang mampu dan rata-rata mereka sudah lanjut usia. Mereka yang menerima bantuan sudah di data secara detail oleh para bhabinkamtibmas di masing-masing desa binaannya, jadi kecil kemungkinan terjadi salah sasaran, “ ungkap AKP Sudarmaji.

Baca Juga :  Polsek Abiansemal Gelar Sidak Gabungan, Sasar Rumah Kos-Kosan

“ Pemberian bantuan ini secara khusus di agendakan untuk mengisi kegiatan sosial pada bulan ramadan, menjelang lebaran Idul Fitri 1444 Hijriah, “ tambahnya.

Bantuan berupa paket sembako diantaranya berisi beras 5 kg, gula, mie instan, minyak goreng, teh serta kopi diserahkan Kapolsek didampingi Wakapolsek serta Bhabinkamtibmas,  dengan sasaran 11 kepala keluarga yang tersebar di 3 desa kecamatan Gondang Sragen.

Baca Juga :  Polres Loteng Laksanakan Apel Besar Kaposkamling Dan Pemberian Penghargaan Honorary Police

“ Sedangkan tehnis penyerahan bantuan oleh Kapolsek bersama rombongannya diberikan secara door to door, dikarenakan rata-rata para penerima bantuan sudah lanjut usia, dan ada pula yang sedang menderita sakit. Selain itu, dengan menyambangi secara langsung, akan menciptakan rasa aman dan nyaman bagi warga yang menerima bantuan sosial, “ tandas AKP Sudarmaji.
Vio Sari
(Humas Polres Sragen-Polda Jateng)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi Ajak Warga Grogol Petamburan Jadikan Poskamling Sebagai Garda Terdepan Kamtibmas
Belajar Tertib dan Aman Bersama Polisi, Tawa Ceria Anak TK Regina Caeli Warnai Polsek Kembangan
Kapolres Metro Tangerang Kota Ajak Generasi Muda Perangi Narkoba melalui Edukasi dan Sosialisasi P4GN
Kapolres Metro Tangerang Kota Silaturahmi dengan Elemen Serikat Buruh, Wujud Sinergi Jaga Kondusivitas Daerah
Polsek Perbaungan Gerak Cepat Respon Call Centre 110 Bantu Warga Lansia yang Alami Sesak Napas di Depan Kantor Polisi
Pelayanan SKCK di Polres Metro Jakarta Barat Mudah dan Cepat, Buat Warga Terbantu
Tak Perlu Antre, Polresta Pati Hadirkan Layanan SKCK Full Online
Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 20:29 WIB

Kombes Pol Twedi Aditya Bennyahdi Ajak Warga Grogol Petamburan Jadikan Poskamling Sebagai Garda Terdepan Kamtibmas

Rabu, 12 November 2025 - 20:27 WIB

Belajar Tertib dan Aman Bersama Polisi, Tawa Ceria Anak TK Regina Caeli Warnai Polsek Kembangan

Rabu, 12 November 2025 - 20:20 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Ajak Generasi Muda Perangi Narkoba melalui Edukasi dan Sosialisasi P4GN

Rabu, 12 November 2025 - 20:18 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota Silaturahmi dengan Elemen Serikat Buruh, Wujud Sinergi Jaga Kondusivitas Daerah

Jumat, 7 November 2025 - 22:05 WIB

Polsek Perbaungan Gerak Cepat Respon Call Centre 110 Bantu Warga Lansia yang Alami Sesak Napas di Depan Kantor Polisi

Berita Terbaru