Pringati HBP ke-59, Insan Pemasyarakatan Se-Eks Karesidenan Pati Bagikan Sembako

- Redaksi

Minggu, 16 April 2023 - 01:04 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jurnalis investigasi news Pati – Dalam rangka memperingati Hari Bakti Pemasyarakatan ke-59 tahun 2023, UPT Pemasyarakatan dan PIPAS Se-Eks Karesidenan Pati laksanakan giat touring dan bakti sosial Pemasyarakatan, Jum’at, (15/04).

Bersama Ka UPT Se-Eks Karesidenan Pati, Kalapas Pati Febie Dwi Hartanto memimpin langsung kegiatan Touring dan Bhakti Sosial menuju panti asuhan Putri Djauharotul Imamah, Panti Asuhan Ragil Al Falah dan Panti Asuhan Putra Al Ma’un Pati. Tidak ketinggalan, ibu – ibu Pipas dan perwakilan tiap -tiap UPT Pemasyarakatan Se-Eks Karesidenan Pati ikut andil meramaikan kegiatan.

Baca Juga :  Lapas Pemuda Tangerang Gagalkan Penyelundupan Handphone ke dalam Lapas

Kalapas Pati menyampaikan, bakti sosial ini diselenggarakan sebagai wujud kepedulian dan rasa kemanusiaan untuk membantu adik-adik yang ada di panti asuhan, dengan harapan dapat turut serta memperingan beban mereka.

“Kegiatan ini kami laksanakan sebagai wujud kepedulian dan rasa kemanusiaan, semoga dengan paket sembako ini dapat memberikan manfaat bagi adik-adik yang ada di panti asuhan,” ucap Febie.

Rangkaian kegiatan kegiatan Touring Bakti Sosial Pemasyarakatan Peduli ini diakhiri dengan Pembagian Takjil kepada pengendara yang lewat didepan Lapas Pati dan dilanjutkan ramah tamah di Lapas Kelas IIB Pati.

Baca Juga :  32 Personel Diganjar Penghargaan Kapolresta Bandara Soetta karena Bantu Masyarakat

Hari Bakti Pemasyarakatan yang dilaksanakan setiap tanggal 27 April, merupakan sebuah refleksi perjalanan Pemasyarakatan dalam menjalankan tugas dan fungsi Pemasyarakatan melalui sebuah Sistem Pemasyarakatan. Pada peringatan Hari Bhakti Pemasyarakatan ini juga menyajikan kegiatan seperti Donor Darah, Bakti Sosial, olahraga, serta acara lainnya. (wito/hms)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani
Sinergi TNI–Polri dan Instansi Terkait Amankan Misa Hari Raya Santa Maria Bunda Allah di Tabanan
Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026
Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim
Apel Pagi Pos Pam Ulundanu, Pastikan Kesiapan Personel Operasi Lilin Agung 2025
Kapolsek Selemadeg barat Pimpin Langsung Kegiatan patroli wilayah, Amankan Malam Pergantian Tahun Baru 2026
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 06:05 WIB

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:58 WIB

Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:55 WIB

Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:53 WIB

Sinergi TNI–Polri dan Instansi Terkait Amankan Misa Hari Raya Santa Maria Bunda Allah di Tabanan

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:50 WIB

Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026

Berita Terbaru