Berikan Pengamanan Mudik di Terminal Mandalika, Polsek Sandubaya Gencar Lakukan Patroli

- Redaksi

Selasa, 18 April 2023 - 16:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mataram NTB – Dalam Rangka pengamanan arus mudik di terminal Mandalika Bertais Kota Mataram, Polsek Sandubaya melakukan patroli antisipasi kasus 3C di terminal, (17/04/2023)

Kapolsek Sandubaya Kompol Moh Nasrullah SIK saat dikonfirmasi mengatakan kegiatan patroli yang dilakukan anggota nya untuk menjamin keselamatan masyarakat yang sedang mudik lebaran baik yang datang maupun yang pergi.

Baca Juga :  Patroli Blue Light Polsek Tembuku Tingkatkan Keamanan dan Kenyamanan di Lingkungan Masyarakat

Patroli tersebut mengantisipasi tindak kejahatan yang sering terjadi seperti kasus Curat, Curas dan Curanmor (3C). Disamping itu petugas patroli memberikan himbauan kepada para pemudik, pengantar ataupun masyarakat di terminal Mandalika Bertais agar berhati-hati dan waspada dengan tindak kejahatan.

“Kita mengimbau kepada calon penumpang untuk berhati-hati terhadap barang bawaannya, hindari membawa atau menggunakan barang berharga yang mencolok, karena hal itu dapatemancing kesempatan perbuatan Kriminal,”jelasnya.

Baca Juga :  Susuri Jalan Subak Sari Canggu Polsek Kuta Utara Patroli Beri Rasa Aman Aktivitas Wisatawan

Kegiatan potroli serupa akan terus dilaksanakan dalam rangka mengimbangi Ops Ketupat Rinjani 2023 yang dilakukan oleh Polda NTB dan seluruh jajarannya.(MJ/Red)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polisi Tangkap 2 Begal Sadis di Tangerang
Polsek Penjaringan Gercep Amankan Pak Ogah di Exit Tol Sunda kelapa Diduga Palak Sopir
Polsek Tangerang Ungkap Kasus Pencurian AC di SMA Negeri 1 Kota Tangerang
Polsek Cipondoh Ungkap Penjualan Obat Terlarang di Toko Kosmetik
Polsek Benda Tangkap Dua Pemuda Bersenjata Tajam di Jalan Raya Perancis
Kapolsek Pakuhaji AKP Rokhmatulloh Turun Tangan Tangkap Penjual Obat Keras Tanpa Izin
Polsek Jatiuwung kembali Ungkap Kasus Curanmor R2
Marak Mata Elang di Jalan, Polsek Kelapa Gading Minta Warga Jangan Serahkan Kendaraan
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 November 2025 - 20:16 WIB

Polisi Tangkap 2 Begal Sadis di Tangerang

Jumat, 31 Oktober 2025 - 09:54 WIB

Polsek Penjaringan Gercep Amankan Pak Ogah di Exit Tol Sunda kelapa Diduga Palak Sopir

Selasa, 28 Oktober 2025 - 20:20 WIB

Polsek Tangerang Ungkap Kasus Pencurian AC di SMA Negeri 1 Kota Tangerang

Selasa, 28 Oktober 2025 - 15:16 WIB

Polsek Cipondoh Ungkap Penjualan Obat Terlarang di Toko Kosmetik

Minggu, 26 Oktober 2025 - 10:40 WIB

Polsek Benda Tangkap Dua Pemuda Bersenjata Tajam di Jalan Raya Perancis

Berita Terbaru