Inilah, Pesan Waka Polres Majalengka Kepada Para PJU dan Kapolsek Jajaran

- Redaksi

Sabtu, 10 Juni 2023 - 13:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Majalengka, Mewakili Kapolres Majalengka AKBP Indra Novianto, Waka Polres Majalengka Kompol Bayu Purdantono seusai memimpin upacara kenaikan pangkat pengabdian memberikan arahan Kepada Para Pejabat Utama (PJU) dan Kapolsek Jajaran Polres Majalengka di Halaman Polres Majalengka, pada Sabtu (10/6/2023).

Pada kesempatan itu, Kompol Bayu Purdantono memberikan arahan agar anggota jajarannya meningkatkan kinerja dan pelayanan kepada masyarakat.

Anggota diharapkan dapat membuka komunikasi dengan masyarakat supaya tercipta sinergi yang baik antara polisi dengan masyarakat maupun instansi pemerintah yang lain.

Selain itu, Kompol Bayu Purdantono mengingatkan, agar bijak dalam penggunaan media sosial, hindari unggahan yang dapat menurunkan citra Polri. Termasuk juga keluarga anggota Polri agar diingatkan dalam penggunaan medsos.

Kompol Bayu Purdantono juga meminta agar tidak ada pelanggaran yang dilakukan oleh anggota, baik disiplin maupun pidana. Serta semua anggota supaya dapat menjaga situasi wilayah Majalengka agar tetap kondusif.

“Terapkan “Satu Hari Satu Kebaikan” yaitu, dalam satu hari dapat melakukan minimal satu kebaikan dalam pelaksanaan tugas melindungi, mengayomi, dan melayani masyarakat,” tandasnya.

@Agung

Baca Juga :  JUNJUNG SPORTIFITAS DENGAN MENGUKUHKAN PERSATUAN OLAHRAGA PENGAYOMAN

Berita Terkait

Keluarga Andreas Sianipar Sampaikan Terima Kasih kepada Denpom I/5 Medan
Kunjungan Ombudsman RI ke Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar untuk Meninjau Pelayanan Publik
Seremoni Penyerahan Akta Jual Beli (AJB) Tanah Untuk Penataan Lahan Kampung Tanjung Kait
Kasatlantas Polrestabes Medan Respon Isu Adanya Pungli dan Intimidasi di Sat Lantas Polrestabes Medan
Kejaksaan Negeri Jakarta Barat Sambut Baik Kerja Sama dengan PWI dalam Meningkatkan Edukasi Hukum
Siap Amankan Libur Tahun Baru dan Natal, Polres Blitar Apel Gelar Pasukan Ops Lilin Semeru 2024
Resmi Melantik 19 Notaris, Kakanwil Kemenkumham Bali : Tingkatkan Kwalitas Kerja Untuk Sistem Hukum Yang Kuat
Bea Cukai dan Polri Gagalkan Pengiriman Rokok Ilegal Senilai Rp2,1 Miliar di Surabaya
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 22 Desember 2024 - 12:35 WIB

Keluarga Andreas Sianipar Sampaikan Terima Kasih kepada Denpom I/5 Medan

Sabtu, 21 Desember 2024 - 22:55 WIB

Kunjungan Ombudsman RI ke Lapas Narkotika Kelas IIA Pematangsiantar untuk Meninjau Pelayanan Publik

Sabtu, 21 Desember 2024 - 21:39 WIB

Seremoni Penyerahan Akta Jual Beli (AJB) Tanah Untuk Penataan Lahan Kampung Tanjung Kait

Sabtu, 21 Desember 2024 - 13:52 WIB

Kasatlantas Polrestabes Medan Respon Isu Adanya Pungli dan Intimidasi di Sat Lantas Polrestabes Medan

Jumat, 20 Desember 2024 - 15:00 WIB

Kejaksaan Negeri Jakarta Barat Sambut Baik Kerja Sama dengan PWI dalam Meningkatkan Edukasi Hukum

Berita Terbaru

Berita Polres

Polsek Mengwi Bersama Warga Evakuasi Pohon Tumbang

Minggu, 22 Des 2024 - 11:33 WIB