Sambut Pemilu Serentak Tahun 2024, Polres Madina Latihan Dalmas

- Redaksi

Minggu, 18 Juni 2023 - 11:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Madina

Antisipasi gejolak gangguan Kamtibmas di tengah-tengah masyarakat dalam rangka memasuki tahun politik Pemilihan Umum (Pemilu) Tahun 2024, personel Polres Mandailing Natal yang tergabung dari Bag, Sat dan Sie, melaksanakan Latihan Pengendalaian Massa (Dalmas) di halaman Markas Komando Polres Mandailing Natal (Madina), Sabtu (17/6/2023).

Latihan Dalmas langsung dipimpin Wakapolres Mandailing Natal AKBP Walder Sidabutar didampingi Kabag Ops Polres Mandailing Natal Kompol M. Rusli, S.H dan Kasat Samapta AKP Jonggara Hutajulu, S.Sos serta KBO Sat Samapta Ipda Fahrur Sakban Simanjuntak.

Sebelum latihan Dalmas terlebih dulu personel yang terlibat diapelkan guna menerima arahan dari Wakapolres Mandailing Natal yang diwakili Kasat Samapta serta cara dan teknik dalam latihan Pengendalian Massa (Dalmas).

“Kepada anggota yang terlibat dalam latihan Dalmas, agar betul-betul diperhatikan dengan serius, karena kita garda terdepan mengantisipasi gangguan Kamtibmas di tengah-tengah masyarakat,” ungkap AKBP W. Sidabutar.

Baca Juga :  Memasuki Tahap Kampanye Polda Bali Himbau Masyarakat Turut Jaga Situasi Kamtibmas

“Latihan Dalmas ini dilaksanakan guna kesiapan personel Polri dalam rangka memasuki tahun politik yaitu Pemilihan Umum (Pemilu) Tahun 2024, manakala ada gejolak di tengah-tengah masyarakat,” sambung Waka Polres Madina.(AVID/R)

Berita Terkait

Keamanan Pilkada Jadi Topik Jumat Curhat Kapolres Badung Bersama Anggota Linmas
Polsek Petang Melalui Bhabinkamtibmas Sambang Warga Waspada Berita Hoaks Selama Pilkada 2024
Polres Badung intensifkan Patroli Biru Saat Jam Rawan Kriminalitas
Polsek Kuta Utara Patroli Jelang Subuh Cegah Gangguan Kamtibmas Di Jalan Gatsu Barat.
Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024
FGD Kapolres Badung, Sinergi Polri dan Linmas Untuk Pilkada 2024 yang Aman dan Damai
Jelang Pendistribusian Logistik Pilkada, Kapolsek Mengwi Cek Kesiapan Gudang Logistik di Masing-masing Desa dan Kelurahan
Pimpin Apel Pengecekan Dan Perlengkapan Pam TPS, Ini Arahan Wakapolres Badung
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 09:32 WIB

Keamanan Pilkada Jadi Topik Jumat Curhat Kapolres Badung Bersama Anggota Linmas

Jumat, 22 November 2024 - 08:40 WIB

Polsek Petang Melalui Bhabinkamtibmas Sambang Warga Waspada Berita Hoaks Selama Pilkada 2024

Jumat, 22 November 2024 - 08:36 WIB

Polres Badung intensifkan Patroli Biru Saat Jam Rawan Kriminalitas

Jumat, 22 November 2024 - 06:31 WIB

Polsek Kuta Utara Patroli Jelang Subuh Cegah Gangguan Kamtibmas Di Jalan Gatsu Barat.

Kamis, 21 November 2024 - 16:20 WIB

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024

Berita Terbaru

Berita Polda

Kapolda Bali Cek dan Pantau Situasi Kamtibmas Wilkum Jembrana

Jumat, 22 Nov 2024 - 16:48 WIB

Polsek

Polsek Mengwi Jumat Curhat Bersama Masyarakat Baha

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:57 WIB