Menyambut Hari Bhayangkara Ke-77 Polres Cirebon Kota Gelar Lomba Mancing

- Redaksi

Sabtu, 24 Juni 2023 - 18:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cirebon Kota-Dalam rangka menyambut Hari Bhayangkara Ke-77 Tahun 2023, Polres Cirebon Kota menggelar lomba mancing, Sabtu (24.06.2023) di Kolam Pemancingan Dit Polair Polda Jabar, Jalan P.Diponegoro Cirebon kota

Hadir dalam kegiatan tersebut
1. Letkol Arh Dhama Novian Jaya ( Kasrem 063/Sgj)
2. Letkol Cpm Mudhofar, S.Pd (. Dandenpom 3/III Cirebon)
3. Letkol Inf Robil Syaifullah (Dandim 0614/Kota Cirebon)
4.Letkol Inf Sugir (Dandim 0620/Kab. Cirebon)
5. Letkol Laut (P) Ridwansyah S.E.D.W.C.M Sos. CHMRP. CTMP. ( Dan Lanal Cirebon )
6. AKBP ARIEK INDRA SENTANU, S.H., S.I.K., M.H ( Kapolres Cirebon Kota)
7. AKBP Muhammad Andri, S.Si (Danyon C Brimob Polda Jabar)
8. Mayor Arh Riski Prima ( Wadan Yon Arh 14 / PWY )
9. 50 orang serta peserta TNI/Polri dan komunitas mancing Cirebon Kota

Disampaikan Kapolres Cirebon Kota AKBP Ariek Indra Sentanu SH,S.Ik, MH dalam sambutannya kepada semua unsur terkait yang sudah mendukung dan partisipasi dalam kegiatan lomba mancing dalam rangka Hari Bhayangkara ke-77 tahun 2023.

Baca Juga :  Polres Kukar Gelar Rilis Kasus Kriminal TPPO dan Persetubuhan Dibawah Umur

Dalam lomba mancing kali ini memperebutkan piala bergilir Kapolres Cirebon Kota, selain itu juga ada kategori juara yang diperlombakan yaitu peserta yang mendapatkan ikan terberat dan ikan yang berpita dengan mendapatkan doorprise hadiah langsung tanpa diundi “ungkap AKBP Ariek Indra Sentanu S.H.,S.Ik.,M.H

Dalam Lomba mancing ini diselenggarakan juga guna menambah Sinergitas menghilangkan kepenatan sekaligus refreshing setelah melaksanakan tugas sehari-sehari,” tutup IPDA Charis Efendi SH Kasubsi penmas Si Humas Polres Cirebon Kota.

(Agung)

Baca Juga :  Ciptakan Suasana Aman, Babinsa Kelurahan Pengkol Patroli Malam  dan Beri Imbuan Kamtibmas

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Berita Terkait

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024
Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali
Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak
Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024
Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas
Kanwil Kumham Sumut Tandatangani Nota Kesepahaman Bersama Rumah Sakit Bhayangkara TK II Medan
KICK OFF MEETING PELAKSANAAN AUDIT TRANSISI KEMETERIAN HUKUM DAN HAM
Kolaborasi DJKI, Kokek Consulting, dan Kemenkumham Sumut Gelar Survei IKM untuk Peningkatan Kualitas Layanan KI di Sumut
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 16:20 WIB

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024

Rabu, 20 November 2024 - 23:07 WIB

Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali

Rabu, 20 November 2024 - 03:06 WIB

Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak

Rabu, 20 November 2024 - 00:07 WIB

Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024

Selasa, 19 November 2024 - 18:37 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas

Berita Terbaru

Polsek

Polsek Mengwi Jumat Curhat Bersama Masyarakat Baha

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:57 WIB

Polsek

Unit Samapta Polsek Mengwi Sambangi Kantor BNI Kapal

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:49 WIB