Polres Majalengka Nonton Bareng Pagelaran Wayang Kulit

- Redaksi

Sabtu, 8 Juli 2023 - 09:18 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Majalengka- Sebanyak 50 orang personil Polres Majalengka Nonton Bareng (Nobar) Pagelaran Wayang Kulit yang disiarkan Live Streaming di Aula Kanyawasista, Jumat malam (07 Juli 2023).

Pagelaran Wayang Kulit dilaksanakan serentak hari ini Jumat 7 Juli 2023 yang menghadirkan lakon Wahyu Cakra Ningrat, Acara diselenggarakan pukul 20.00 WIB sampai 03.00 WIB, di Lapangan Bhayangkara Mabes Polri, melalui chanel youtube Divhumas Polri atau Polri TV.

Acara ini juga dihadiri Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo, Panglima TNI Laksamana Yudo Margono, jajaran pejabat Polri dan TNI lainnya.

Selain dilaksanakan dalam rangka Hari Bhayangkara ke 77, pagelaran Wayang kulit ini juga sebagai bentuk melestarikan budaya agar tidak tergerus oleh perkembangan zaman,pagelaran ini juga sebagai sarana Polri mendekatkan diri dengan masyarakat.

Kapolres Majalengka AKBP Indra Novianto, S.I.K., menerangkan “Menarik sekali dengan pementasan wayang kulit dengan lakon Wahyu Cakraningrat.
Untuk diketahui bahwa Wahyu Cakraningrat adalah wahyu Raja atau Ratu Cakra adalah berputar, Ningrat adalah Dunia.

Sehingga dapat diartikan disini perubahan kehidupan. Menggambarkan banyak masalah Negara disebabkan krisis tatanan atau Sistem.

Maka barang siapa yang bisa mendapatkan wahyu tersebut, maka akan ada Pemimpin yang Amanah dan menjalankan perubahan.

Hadir dalam Nobar Kapolres Majalengka, Dandim 0617/Majalengka, Wakapolres Majalengka dan Para PJU, Perwira, dan Tokoh Masyarakat.

(Agung)

Baca Juga :  Tindak Lanjut Laporan Masyarakat, Sudin Bina Marga Jakbar Putuskan 4580 Kabel Utilitas

Berita Terkait

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024
Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali
Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak
Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024
Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas
Kanwil Kumham Sumut Tandatangani Nota Kesepahaman Bersama Rumah Sakit Bhayangkara TK II Medan
KICK OFF MEETING PELAKSANAAN AUDIT TRANSISI KEMETERIAN HUKUM DAN HAM
Kolaborasi DJKI, Kokek Consulting, dan Kemenkumham Sumut Gelar Survei IKM untuk Peningkatan Kualitas Layanan KI di Sumut
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 16:20 WIB

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024

Rabu, 20 November 2024 - 23:07 WIB

Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali

Rabu, 20 November 2024 - 03:06 WIB

Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak

Rabu, 20 November 2024 - 00:07 WIB

Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024

Selasa, 19 November 2024 - 18:37 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas

Berita Terbaru

Polsek

Polsek Mengwi Jumat Curhat Bersama Masyarakat Baha

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:57 WIB