Welcome Dinner, Wamenkumham: Warisan Terbesar dalam Pertandingan Olahraga Itu Cuma Satu yaitu Persaudaraan dan Persahabatan

- Redaksi

Kamis, 20 Juli 2023 - 10:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Depok

Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Sumatera Utara Imam Suyudi menghadiri acara Welcome Dinner bersama Wakil Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Wamenkumham) Edward Omar Sharif Hiariej atau Eddy Hiariej dalam rangkaian kegiatan HDKD Kemenkumham RI yang bertempat di Badan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BPSDM) Depok, Rabu (19/07).

Baca Juga :  Pj Bupati Gayo Lues Diminta Mundur, Sekretaris DPW PA Gayo Lues Sebut, Kami Menolak Keras Dan Tidak Sudi Dipimpin Orang Kejam

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan diawali sambutan oleh Kepala BPSDM Kemenkumham Iwan Kurniawan. Dalam sambutannya Iwan menyambut baik para kontingen turnamen tenis lapangan yang akan dilaksanakan pada tanggal 20-22 Juli dalam rangkaian Hari Dharma Karya Dhika (HDKD) Kemenkumham RI ke-78 tahun 2023.

Dilanjutkan sekapur sirih oleh Wamenkumham Eddy Hiariej, dalam sambutannya Eddy menyampaikan apresiasi atas upaya BPSDM yang telah menyediakan semua kebutuhan dalam kegiatan Dharma Karya Dhika Open Tahun 2023.

Baca Juga :  Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes pol Pasma Royce Sambangi Jalan Ori, Kota Bambu Selatan

“Kegiatan ini kita laksanakan sebagai momentum menjaga konsolidasi kekeluargaan di Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia,” kata Eddy.

Lebih lanjut, ia menjelaskan bahwa warisan terbesar pertandingan olahraga itu cuma satu yaitu persaudaraan dan persahabatan.

Baca Juga :  Matangkan Persiapan Bangun ZI, Lapas Binjai Ikuti Sosialisasi Penyeragaman Data Dukung

Turut hadir mendampingi Kakanwil Kumham Sumut, Kontingen Kanwil Kumham Sumut yaitu Kepala Lapas Rantauprapat Jayanta, Kepala Bapas Medan Wahyu Prasetyo, Kepala Rutan Tanjung Pura Zulkifli Bintang, Kasi Yantah Rutan I Medan David Nicolas, Kabid Tikom Adhitia Perdana Barus.(AVID/humas)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Refleksi Akhir Tahun Pemasyarakatan: Kalapas Jember Soroti “Back to Basic” untuk Perkuat Kinerja
Jelang Tahun Baru TPI Kamal Muara Diserbu Warga Jakarta
Unit Intelkam Polsek Bangli Intensif Monitoring Stok dan Harga Sembako Jelang Pergantian Tahun
Kapolres Bangli Pimpin Upacara Gerbang Pora Purnabakti Personel Polres Bangli, Wujud Penghormatan atas Pengabdian Tanpa Batas
Bhabinkamtibmas Hadir sebagai Narasumber, Perkuat Sinergi Menuju Tahun Baru 2026 yang Kondusif
Polsek Bangli Pantau Kunjungan Wisatawan Jelang Nataru di Desa Wisata Penglipuran
DLH Kabupaten Tangerang Kerahkan Alat Berat Bersihkan Sampah di Bawah Jembatan Kali Dadap
DLH kabupaten Tangerang Mulai Bersihkan Tumpukan Sampah Dibawah Jembatan Kali Dadap
Berita ini 13 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 23:32 WIB

Refleksi Akhir Tahun Pemasyarakatan: Kalapas Jember Soroti “Back to Basic” untuk Perkuat Kinerja

Rabu, 31 Desember 2025 - 17:52 WIB

Jelang Tahun Baru TPI Kamal Muara Diserbu Warga Jakarta

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:19 WIB

Unit Intelkam Polsek Bangli Intensif Monitoring Stok dan Harga Sembako Jelang Pergantian Tahun

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:12 WIB

Kapolres Bangli Pimpin Upacara Gerbang Pora Purnabakti Personel Polres Bangli, Wujud Penghormatan atas Pengabdian Tanpa Batas

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:02 WIB

Bhabinkamtibmas Hadir sebagai Narasumber, Perkuat Sinergi Menuju Tahun Baru 2026 yang Kondusif

Berita Terbaru