Jalin Silaturahmi Dalam Balutan Pertandingan Persahabatan Volly Bersama Kantor Imigrasi Tangerang

- Redaksi

Rabu, 9 Agustus 2023 - 22:34 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tangerang

Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Tangerang Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM melaksanakan pertandingan persahabatan yaitu bertanding Volly bersama Kantor Imigrasi Non TPI Kelas I Tangerang bertempat di Lapangan Volly Laduta, pada Rabu (9/8).

Pertandingan ini diikuti oleh Tim Putri Laduta dan Tim Putri Imigrasi dan dimulai pada pukul 15.30 sampai dengan selesai. Kegiatan ini dilakukan dalam 5 set sekaligus.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan dihadiri langsung oleh Kalapas Kelas IIA Tangerang, Yekti Apriyanti, pejabat Struktural dan Pegawai yang menjadi tim Volly Putri baik dari Lapas Kelas IIA Tangerang ataupun Kantor Imigrasi Non TPI Kelas I Tangerang serta jajaran Pegawai lainnya dan tak lupa Warga Binaan Pemasyarakatan Laduta.

Baca Juga :  Kapolsek Rantau Polres Aceh Tamiang Giat Gotong royong, Sambang Warga

“Kegiatan ini menjadi moment bagi kami semua untuk tetap menjalin kekeluargaan dan silaturahmi sebagai insan pemasyarakatan dalam balutan olahraga Volly dan menjadi agenda selanjutnya bagi kami untuk melakukan pertandingan persahabatan selanjutnya”, Ujar Kalapas Kelas IIA Tangerang, Yekti Apriyanti.

Baca Juga :  Kasdim 0719/Jepara Hadiri Upacara Hari Pahlawan dan Ratu Kalinyamat Dianugerahkan Gelar Pahlawan Nasional

Riuhan semangat diberikan kepada kedua tim pada laga persahabatan sore ini. Dalam pertandingannya. Baik Pegawai dan Warga Binaan bersorak untuk menyemangati kedua tim. Dengan ketangkasan masing-masing, kedua tim Volly Putri saling kompetitif untuk mengumpulkan skor demi skor. skor Laduta melawan Imigrasi adalah 3-2 yang dimenangkan oleh Lapas Kelas IIA Tangerang.

Sebelumnya, kegiatan laga persahabatan ini telah dilaksanakan. Sehingga, pada pertemuan keduanya ini, masing-masing dari tim sudah saling mengenal lebih dekat dan saling menyusun strategi ketika permainan dimulai. Hasilnya, skor tipis terjadi dan dimenangkan oleh Lapas Kelas IIA Tangerang.

Baca Juga :  Operasi Pekat I Tinombala-2024, Kapolda Sulteng: Harkamtibmas Jelang Idul Fitri 1445 H

“Menang kalah adalah hal biasa dan menjadikan momentum laga persahabatan ini untuk saling menciptakan rasa kekeluargaan bersama.” Tutur Yekti.

Kegiatan berjalan lancar dan seru serta ditutup dengan foto bersama dilanjutkan oleh ramah tamah dan makan bersama.(AVID/humas)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Refleksi Akhir Tahun Pemasyarakatan: Kalapas Jember Soroti “Back to Basic” untuk Perkuat Kinerja
Jelang Tahun Baru TPI Kamal Muara Diserbu Warga Jakarta
Unit Intelkam Polsek Bangli Intensif Monitoring Stok dan Harga Sembako Jelang Pergantian Tahun
Kapolres Bangli Pimpin Upacara Gerbang Pora Purnabakti Personel Polres Bangli, Wujud Penghormatan atas Pengabdian Tanpa Batas
Bhabinkamtibmas Hadir sebagai Narasumber, Perkuat Sinergi Menuju Tahun Baru 2026 yang Kondusif
Polsek Bangli Pantau Kunjungan Wisatawan Jelang Nataru di Desa Wisata Penglipuran
DLH Kabupaten Tangerang Kerahkan Alat Berat Bersihkan Sampah di Bawah Jembatan Kali Dadap
DLH kabupaten Tangerang Mulai Bersihkan Tumpukan Sampah Dibawah Jembatan Kali Dadap
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 31 Desember 2025 - 23:32 WIB

Refleksi Akhir Tahun Pemasyarakatan: Kalapas Jember Soroti “Back to Basic” untuk Perkuat Kinerja

Rabu, 31 Desember 2025 - 17:52 WIB

Jelang Tahun Baru TPI Kamal Muara Diserbu Warga Jakarta

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:19 WIB

Unit Intelkam Polsek Bangli Intensif Monitoring Stok dan Harga Sembako Jelang Pergantian Tahun

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:12 WIB

Kapolres Bangli Pimpin Upacara Gerbang Pora Purnabakti Personel Polres Bangli, Wujud Penghormatan atas Pengabdian Tanpa Batas

Rabu, 31 Desember 2025 - 15:02 WIB

Bhabinkamtibmas Hadir sebagai Narasumber, Perkuat Sinergi Menuju Tahun Baru 2026 yang Kondusif

Berita Terbaru