Wakapolres Cirebon Kota Melakukan Pengecekan Langsung Kondisi Ruang Tahanan

- Redaksi

Jumat, 11 Agustus 2023 - 13:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cirebon Kota- Guna meningkatkan pengawasan pengamanan pada Ruang Tahanan, Wakapolres Cirebon Kota Kompol Ahmat Troy Aprio S.H.,S.Ik di dampingi Kasat Tahti Ipda M. Taufik S.H,Kasi Dokkes Iptu Jarnadi, Kasi Propam Iptu Sukirno S.H,Ps. Kasi Humas Polres Cirebon Kota Ipda Charis Efendi S.H,serta Pawas SPKT, melaksanakan pengecekan langsung ke Ruang Tahanan Polres Cirebon Kota pada Jumat (11/08/23).

Saat melaksanakan pengecekan ke ruang tahanan, disamping untuk melaksanakan pengawasan melekat (Waskat) terhadap pengamanan tahanan pada Rutan, juga untuk melihat langsung kondisi ruang tahanan, kebersihan, dan kesiapsiagaan anggota dalam pelaksanaan tugas jaga pengamanan tahanan.

Dalam kesempatan tersebut Wakapolres Cirebon Kota Kompol Ahmat Troy Aprio S.H.,S.Ik menyampaikan kepada petugas jaga tahanan untuk selalu memperhatihakan kebersihan ruang tahanan, kondisi ruang tahanan, dan kondisi tahanan.

“Kebersihan ruang tahanan itu penting agar tahanan sehat, bila ruang tahanan ada yang kurang baik agar segera dilaporkan,” ucap Wakapolres kepada anggota jaga.

Lebih lanjut Wakapolres juga menyampaikan agar kondisi tahanan khususnya kesehatan tahanan agar selalu diperhatikan dan berpesan juga tidak ada kekerasan antar sesama tahanan.

“Jika ada tahanan yang sakit segera laporkan kepada petugas jaga untuk segera di tangani dan di cek kondisinya oleh Dokkes,serta Tidak ada tradisi kekerasan sesama tahanan,Tidak boleh membedakan tahanan baru dan tahanan lama”. Pungkas Kompol Ahmat Troy

Adapun tahanan yang ada di rutan Polres Cirebon Kota dalam keadaan sehat dan lengkap,Selama kegiatan berlangsung situasi berjalan dengan aman dan kondusif.

Baca Juga :  Korem 063/SGJ Gruduk Polresta Cirebon Memberikan Surprise Ucapan Hari Bhayangkara 77

(Agoeng)

Baca Juga :  Pelaksanaan Giat KRYD Gabungan Wilayah Zona 1 Polres Majalengka

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Polres Sumbawa Bersama Instansi Terkait Mengikuti FGD Polda NTB
Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu
Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut
Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh
Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.
Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota
Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba
Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu, Polres Metro Jakarta Barat Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda
Harry Prasetyo: Kolaborasi BRI x Kidz Station Jadi Komitmen Hadirkan Pengalaman Positif
Berita ini 33 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 9 November 2025 - 20:33 WIB

Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut

Minggu, 9 November 2025 - 20:29 WIB

Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh

Rabu, 5 November 2025 - 12:03 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:39 WIB

Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:37 WIB

Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba

Berita Terbaru