Peduli Lingkungan,Ratusan Personil Polres Cirebon Kota Bersihkan Sampah di Pantai Kesenden

- Redaksi

Sabtu, 12 Agustus 2023 - 20:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cirebon Kota- Ratusan Personil Polres Cirebon Kota turut serta dalam melakukan kegiatan bersih-bersih di kawasan pantai Kesenden Kota Cirebon. Sabtu, (12/08/2023).

Kegiatan Bersih-bersih sampah di Pantai Kesenden ini awalnya di inisiasi oleh Pandawa Group yang merupakan konten kreator dengan tema bersih-bersih lingkungan.

Dalam kegiatan tersebut di hadiri oleh Unsur TNI-POLRI, Forkopimda Kota Cirebon,Instansi,Ormas serta Masyarakat dengan Jumlah kurang lebih 5000 (Lima Ribu) orang.

Kapolres Cirebon Kota AKBP Muhammad Rano Hadiyanto S.Ik.,M.M mengatakan bahwa dalam kegiatan bersih-bersih sampah di pantai kesenden merupakan sebagai wujud kepedulian Polisi terhadap kebersihan lingkungan.

“Sebagai wujud kepedulian terhadap kebersihan dan keindahan pantai, selain itu juga guna menciptakan lingkungan bersih,sehat dan asri,” Ujarnya

Lebih lanjut Menurut Kapolres dalam kegiatan tersebut ada kurang lebih 5000 (Lima Ribu) orang yang ikut melaksanakan kegiatan bersih bersih sampah di pantai kesenden pada hari ini.

“Kurang lebih ada 5000 orang yang turut serta dalam kegiatan tersebut,semua instansi dan masyarakat terlihat ada dalam kegiatan ini termasuk Kepolisian khususnya Polres Cirebon Kota.” Pungkasnya

Dengan kegiatan bersih bersih tersebut, Kapolres berharap masyarakat sekitar semakin peduli terhadap kebersihan Pantai Khususnya dan lingkungan masing masing pada umum nya serta lebih sadar akan arti kebersihan. Tutup Kapolres Cirebon Kota

Baca Juga :  Perkuat Silaturahmi, Forkopimda Jatim Gelar Pertemuan dengan SPSI Jatim

(Agoeng)

Baca Juga :  Festival Talun 2023, Cara Pemkab Cirebon Promosikan Pariwisata, Kebudayaan dan Ekonomi Kreatif

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Peduli Ketahanan Pangan Nasional, Pos Fohululik Satgas Yonif 741/GN Bantu Masyarakat Tanam Bawang di Perbatasan
Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua
Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli
Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir
Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran
Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur
Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat
Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tiying Tutul, Polsek Mengwi Ciptakan Rasa Aman Kepada Pengendara
Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM
Berita ini 10 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:53 WIB

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:51 WIB

Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:48 WIB

Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:43 WIB

Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:38 WIB

Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur

Berita Terbaru