Kapolres Cirebon Kota Ajak Disiplin Anggota saat Pimpin Apel Pagi Sat Lantas

- Redaksi

Rabu, 16 Agustus 2023 - 11:35 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cirebon Kota- Kapolres Cirebon Kota pimpin pelaksanaan apel pagi personil Satuan Lalu Lintas (Sat Lantas) Polres Cirebon Kota,bertempat di lapangan apel Polres Cirebon Kota. Rabu (16/08/23)

Pelaksanaan Apel Pagi Sat Lantas di hadiri Kasat Lantas Polres Cirebon Kota AKP Triyono Raharja S.Ik.,M.H, para kanit dan seluruh personil Sat Lantas.

Kapolres Cirebon Kota AKBP Muhammad Rano Hadiyanto S.Ik.,MM menekankan kepada anggotanya untuk melaksanakan tugas dengan Disiplin dan Profesional saat melaksanakan tugas melayani masyarakat.

Menurutnya, melaksanakan tugas dengan Disiplin dan Profesional adalah hal yang utama yang harus dimiliki setiap anggotanya, karena saat ini anggota Polri pada umumnya di tuntut untuk bekerja maksimal dengan tidak mengenyampingkan SOP yang ada.

“Jika sudah memenuhi kriteria Disiplin dan profesional sudah pasti bertugas akan lebih nyaman, pelanggaran-pelanggaran aturan pun akan bisa di hindari, ” ujar Kapolres.

Lebih lanjut Kapolres Juga mengajak seluruh anggota untuk Optimal dalam melaksanakan tugas serta memberikan pelayanan yang terbaik kepada masyarakat.

“Mari rekan-rekan untuk selalu Optimal dalam melaksanakan tugas,dan berikan pelayanan yang terbaik kepada masyarakat.” Ucapnya

Di akhir penyampaiannya, Kapolres mengingatkan anggotanya untuk selalu menjaga kesehatan dan keselamatan dalam bertugas.

”Semoga Allah Swt senantiasa meridhoi dan memberkahi setiap pelaksanaan tugas yang kita laksanakan.” Tutup Kapolres Cirebon Kota

Baca Juga :  Menyambut HUT Bhayangkara Ke 76 Gelar Donor Darah Kolaborasi Dengan PMI Jakarta Barat

(Agoeng)

Baca Juga :  64 SD/MI di Kabupaten Garut Ikuti Acara Bulan Filantropi 2024 yang Digelar SMP 1 Garut

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Polresta Cirebon Distribusikan Puluhan Hewan Kurban ke Sejumlah Pondok Pesantren
Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar
Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran
Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin
Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah
Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama
Polsek Kintamani Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al – Muhajirin Kintamani
Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Berita ini 7 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:50 WIB

59 Anggota Polres Bangli Terima Kenaikan Pangkat, Kapolres Tegaskan Tanggung Jawab Tugas Semakin Besar

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:43 WIB

Beri Rasa Aman Kepada Wisatawan, Pawas Bersama Anggota sambangi Obyek Desa Wisata Penglipuran

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:40 WIB

Bhabinkamtibmas Atensi Pendataan Penduduk Pendatang di Desa Bunutin

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:34 WIB

Bhabinkamtibmas Desa Peninjoan Hadiri Rapat Koordinasi dan Sosialisasi Pengelolaan Sampah

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:28 WIB

Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama

Berita Terbaru