Kapolsek Brang Rea KSB Hadiri Musyawarah Antar Desa di Kecamatan Brang Rea

- Redaksi

Rabu, 16 Agustus 2023 - 16:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sumbawa Barat NTB, Lensapolri.com- Kepolisian Sektor (Polsek) Brang Rea menghadiri Musyawarah Antar Desa (MAD) Kecamatan Brang Rea Tahun 2023 dalam Rangka Pembentukan Bum Desa Bersama Transformasi UPK DBM EKS PNPM-MPD,bertempat di Aula Kantor Camat Brang Rea Kabupaten Sumbawa Barat. Pada selasa (15/8/23).

Kapolres AKBP Yasmara Harahap S.IK melalui Kasi Humas IPDA Eddy Soebandi S.Sos menyampaikan, dalam kegiatan tersebut dihadiri oleh Kadis DPMDes KSB Drs.Tajudin, Msi, Kabid DPMDes KSB,Camat Brang Rea Yuliono S.Ap, Kapolsek Brang Rea IPTU Anang Ma’ruf,Kepala Puskesmas Brang Rea Ibrahim A.Md Kep,Kepala KUA Kecamatan Brang Rea Muslim, S.Ag, Kepala Desa Se- Kecamatan Brang Rea, Ketua BPD Se- Kecamatan Brang Rea, Tenaga Ahli Pendamping Desa KSB Lutfi Amir dan Pengurus Bumdes Se-Kecamatan Brang Rea.

Camat Brang Rea Yuliono ,S.Ap menyampaikan,terimakasih kepada para hadirin yang berkesempatan hadir dalam kegiatan Ini,alhamdulillah kita bisa melaksanakan kegiatan musywarah antar desa,” Mari kita bangun Bumdes kita untuk menjadi Bumdes yang lebih siap lagi dan lebih sukses lagi ,” jelasnya

Kadis DPMDes KSB Drs. Tajudin,M.Si menyampaikan, Bumdes ini memang program pemerintah yang semata-mata untuk menambah pelayanan dan membantu Masyarakat, dan ekonomi mayarakat,” Semoga musyawarah , kita membentuk tatanan ekonomi baru di Pedesaan yang dapat membantu masyarakat dan ekonomi masyarakat “terangnya

Ia menegaskan, pemerintah sudah membangun komitmen dengan adanya BumDesa,sesuai dengan surat pemerintah daerah akan ada penambahan dana Desa yang sudah APBD Perubahan.” Saya harapkan agar seluruh kepala Desa dan Pengurus Bumdes dapat mengelola dengan baik terkait dengan Dana Bumdes,semoga dengan adanya Musyawarah antar desa ini dapat kita sama-sama mencapai apa yang menjadi tujuan dari muayawarah antar Desa Ini.

Baca Juga :  Satlantas Polres Majalengka Raih Penghargaan Miliki Kawasan Tertib Lalu Lintas dan Kampung Tertib Lalu Lintas

(Rian01)

Baca Juga :  Karang Taruna Kelurahan Benda Bagikan Takjil Kepada Para Pengguna Jalan

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Tak Kunjung Diberikan Haknya, Peserta KPPS Pemilu 2024 Pertanyakan Soal Uang Transport Pelantikan dan Bimtek
Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua
Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli
Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir
Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran
Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur
Patroli Dialogis Unit Samapta Polsek Mengwi Sampaikan Imbauan Kamtibmas Kepada Masyarakat
Pengaturan Lalu Lintas di Simpang Tiying Tutul, Polsek Mengwi Ciptakan Rasa Aman Kepada Pengendara
Polantas Menyapa Jadi Komitmen Polri Tingkatkan Kualitas Layanan SIM
Berita ini 21 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:53 WIB

Unit Intelkam Polsek Susut Pastikan Stabilitas Harga dan Ketersediaan Sembako di Pasar Kayuambua

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:51 WIB

Satgas Kamsel Pastikan Keamanan dan Kelancaran Lalu Lintas Pasca Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di Kota Bangli

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:48 WIB

Perkecil ruang gerak aksi curanmor di wilkum bangli, personel samapta sambangi tukang parkir

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:43 WIB

Ciptakan rasa aman di kawasan wisata, pawas polsek bangli sambangi desa wisata pengelipuran

Sabtu, 3 Januari 2026 - 10:38 WIB

Personel sat polairud polres bangli jaga keamanan dan kelestarian danau Batur

Berita Terbaru