Wali kota langsa Irup Upacara Peringatan Kemerdekaan RI Ke-78

- Redaksi

Kamis, 17 Agustus 2023 - 17:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kota Langsa, Aceh- Wali kota langsa Ir. Said Mahdum Majid sebagai irup upacara kemerdekaan Republik Indonesia ke 78 prosesi upacara Hari Ulang Tahun (HUT) Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia ke-78 tahun 2023, di Lapangan Upacara Pusat Kota langsa.

Wali kita langsa. Ir. Said mahdum majid menjadi Irup HUT RI ke-78 di Lapangan Upacara Pusat Pemerintahan Kota Langsa, Kamis (17-08-2023).

Prosesi Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih yang dipimpin wali kota langss tersebut berlangsung khidmat. Sementara itu Ketua DPRK kota langsa Maimun mahdi.S.sos bertindak sebagai pembaca Teks Proklamasi Kemerdekaan.

Pada kegiatan tersebut wali kota langsa Ir. Said mahdum majid kepada awak media mengatakan bahwa, peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia tahun 2023 ini merupakan momentum untuk menambah semangat juang bagi kita penerus bangsa.

Peringatan hari ulang tahun proklamasi kemerdekaan RI adalah bentuk perjuangan para pejuang bangsa dan negara Indonesia dari penjajahan dan menjadi kewajiban kita menjaga kemerdekaan itu dengan semangat juang tinggi membangun kemajuan, keutuhan dan kerukunan bangsa dalam toleransi kebinekaan, “sebutnya.

Tamu undangan yang hadir antara lain unsur Porkopimda, Muspika Kota langsa, para Kabag, Kasat, Kapolsek Polres kota langsa, komandan brimob, Pegadilan, kejaksaan, Veteran Pejuang 45, dan Geuchik, Ormas ,Okp , OPD Kota langsa.

Peserta upacara terdiri dari perwakilan TNI/Polri, PNS, Satpol-PP, Menwa, Fkppi, SMP dan SMA sederajat. SD, Detik-detik proklamasi berlangsung tepat waktu, pukul 09:50 Wib, yang ditandai dengan bunyi sirine. Serta dilanjutkan dengan hiburan serta anjangsana ke lp langsa.

Baca Juga :  Kasat Lantas Polres Kendal Gelar Ops Penerapan Prokes di Kawasan Pelabuhan dan KIK

(Zainal)

Berita Terkait

Tidak Terima Anaknya Dianiaya, Ortu Korban Polisikan Oknum ASN DLH Lahat
Anggota Komisi A DPRD DKI, Sebut Petugas Damkar Dan PMI Itu Perjuangannya Keras, Saya Berikan Apresiasi Kepada Mereka
Polsek Gunung Putri Bersama Polres Bogor Berhasil Ungkap Kasus Pencurian dengan Kekerasan di Kota Wisata
Polsek Gunung Putri Bersama Team Inafis Cek TKP Pecah Kaca Perumahan Kota Wisata Kecamatan Gunung Putr
Upacara Bendera 17-an Bulan Januari Korem 163/WSA Dan Jajaran Wilayah Garnizun Denpasar
Patroli Samapta Polsek Abiansemal Sambangi Pemuda yang Sedang Membuat Ogoh-Ogoh
Bripka Syahid Rela Badannya dijadikan jembatan. Irwasum Polri: Inilah contoh polisi yang siap melayani dan melindungi warga
Kakanwil Kemenkum Kalteng Ikuti Pengarahan Dirjen Peraturan Perundang-undangan Kemenkum RI
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 17 Januari 2025 - 23:17 WIB

Tidak Terima Anaknya Dianiaya, Ortu Korban Polisikan Oknum ASN DLH Lahat

Jumat, 17 Januari 2025 - 21:56 WIB

Anggota Komisi A DPRD DKI, Sebut Petugas Damkar Dan PMI Itu Perjuangannya Keras, Saya Berikan Apresiasi Kepada Mereka

Jumat, 17 Januari 2025 - 21:12 WIB

Polsek Gunung Putri Bersama Polres Bogor Berhasil Ungkap Kasus Pencurian dengan Kekerasan di Kota Wisata

Jumat, 17 Januari 2025 - 21:08 WIB

Polsek Gunung Putri Bersama Team Inafis Cek TKP Pecah Kaca Perumahan Kota Wisata Kecamatan Gunung Putr

Jumat, 17 Januari 2025 - 10:59 WIB

Upacara Bendera 17-an Bulan Januari Korem 163/WSA Dan Jajaran Wilayah Garnizun Denpasar

Berita Terbaru

Berita Polda

Jaga Kebersihan, Personil Polres Bangli melaksanakan Kurve.

Sabtu, 18 Jan 2025 - 09:57 WIB