Hari Kemerdekaan, Polsek Legok Distribusikan Ratusan Buku ke SDN Serdang Wetan

- Redaksi

Jumat, 25 Agustus 2023 - 21:57 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TANGERANG – Dalam rangka memperingati HUT yang ke-78 Kemerdekaan Republik Indonesia, Polsek Legok melaksanakan bakti sosial dan literasi pembagian buku di SDN Serdang Wetan, Kecamatan Legok, Kabupaten Tangerang. Jum’at, 25/08/2023.

Dengan mengusung tema “Polri Peduli Budaya Literasi Distribusi Buku Sampai Pelosok Nusantara” Kegiatan ini dipimpin langsung oleh
Kapolsek Legok, Akp Agung Dwi Cahyono.SH.MH.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut antara lain :

  • Iwan Soemantri (Kepsek SDN Serdang Wetan)
  • Iptu Mulyadi (Kanit Binmas Polsek Legok)
  • M. Lukman (Sekdes Desa Serdang Wetan)
  • Personil Polsek Legok

Dalam sambutannya, Kapolsek Legok Akp Agung Dwi Cahyono.SH.MH, memberi arahan serta membagikan buku secara simbolis kepada siswa-siswi SDN Serdang Wetan.

Adapun jumlah yg dibagikan sebanyak 100 buku.

Kapolsek Legok, Akp Agung Dwi Cahyono S.H., M.H. mengatakan bahwa kegiatan tersebut merupakan bakti sosial berupa literasi pembagian buku baca secara serentak dalam rangka HUT KE-78 Kemerdekaan Republik Indonesia.

Baca Juga :  Sat Lantas Polres Bima Kota Ingatkan, Sepeda Listrik Hanya Boleh Digunakan di Kawasan Terbatas

“Alhamdulillah kegiatan pembagian Seratus buku kepada siswa-siswi SDN Serdang Wetan ini berlangsung dengan aman dan kondusif, semoga buku yang kami salurkan bermanfaat bagi pelajar,” tutur Akp Agung Dwi Cahyono S.H., M.H. kepada Wartawan.

RED/YUDIANTO

Berita Terkait

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024
Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali
Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak
Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024
Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas
Kanwil Kumham Sumut Tandatangani Nota Kesepahaman Bersama Rumah Sakit Bhayangkara TK II Medan
KICK OFF MEETING PELAKSANAAN AUDIT TRANSISI KEMETERIAN HUKUM DAN HAM
Kolaborasi DJKI, Kokek Consulting, dan Kemenkumham Sumut Gelar Survei IKM untuk Peningkatan Kualitas Layanan KI di Sumut
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 16:20 WIB

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024

Rabu, 20 November 2024 - 23:07 WIB

Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali

Rabu, 20 November 2024 - 03:06 WIB

Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak

Rabu, 20 November 2024 - 00:07 WIB

Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024

Selasa, 19 November 2024 - 18:37 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas

Berita Terbaru

Polsek

Polsek Mengwi Jumat Curhat Bersama Masyarakat Baha

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:57 WIB