Polresta Cirebon Raih Penghargaan Public Service of The Year Jabar 2023

- Redaksi

Jumat, 25 Agustus 2023 - 11:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cirebon- Polresta Cirebon meraih penghargaan Public Service of The Year Jabar 2023 dalam rangkaian Indonesia Marketing Festival (IMF) 2023 yang diselenggarakan MarkPlus. Dalam kegiatan tersebut, MarkPlus memberikan penghargaan kepada dinas-dinas yang berada di bawa naungan Pemerintah Kota/Kabupaten di Jawa Barat dalam aspek Pelayanan Publik.

Penghargaan tersebut diterima Kapolresta Cirebon, Kombes Pol Arif Budiman, S.I.K, M.H, yang diwakili Kasat Lantas Polresta Cirebon, Kompol Mohamad Ardi Wibowo, S.H, S.I.K, M.H, di The Trans Luxury Hotel, Bandung pada Kamis (23/8/2023) malam.

Kapolresta Cirebon, Kombes Pol Arif Budiman, S.I.K, M.H, menyampaikan terima kasih kepada IMF 2023 atas penghargaan yang telah diberikan. Hal itu menjadi bukti bahwa selama ini kinerja Polresta Cirebon mendapat perhatian dari beberapa pihak, termasuk IMF 2023.

Ia mengatakan, penghargaan itupun menjadi suatu kebanggaan bagi seluruh personel Polresta Cirebon. Sehingga diharapkan dapat terus memotivasi seluruh personel Polresta Cirebon dan Polsek jajaran untuk meningkatkan kualitas pelayanan publik menjadi lebih baik lagi.

Terlebih, saat ini Kapolri Jenderal Listyo Sigit Prabowo sangat concern dalam peningkatan layanan publik dan sistem pelayanan Polri yang terintegrasi. Karenanya, penghargaan tersebut membuat jajarannya semakin termotivasi untuk terus melakukan terobosan dan inovasi lainnya.

“Ini merupakan kehormatan dan kebanggaan bagi seluruh personel Polresta Cirebon ternyata seluruh inovasi kami menjadi perhatian IMF 2023 hingga mendapat apresiasi serta penghargaan. Tentunya, ini akan menambah motivasi dan semangat kami dalam melaksanakan tugas untuk mendedikasikan kinerja terbaik bagi masyarakat,” kata Kombes Pol Arif Budiman, S.I.K, M.H.

Baca Juga :  Kasus Pengerusakan Resort Detiga Neano Bugbug, Polda Bali Tetapkan 4 Tersangka Lagi.

(Agoeng)

Baca Juga :  Berantas Narkoba, "Pengedar Shabu-shabu Berhasil Ditangkap Satres Narkoba Polres Simalungun".

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Sambang Kamtibmas: Kapolsek Dentim Sosialisasikan Perda Pelestarian Ogoh-Ogoh kepada STT Adhi Kusuma
Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani
Sinergi TNI–Polri dan Instansi Terkait Amankan Misa Hari Raya Santa Maria Bunda Allah di Tabanan
Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026
Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim
Apel Pagi Pos Pam Ulundanu, Pastikan Kesiapan Personel Operasi Lilin Agung 2025
Kapolsek Selemadeg barat Pimpin Langsung Kegiatan patroli wilayah, Amankan Malam Pergantian Tahun Baru 2026
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 06:05 WIB

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:58 WIB

Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:55 WIB

Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:53 WIB

Sinergi TNI–Polri dan Instansi Terkait Amankan Misa Hari Raya Santa Maria Bunda Allah di Tabanan

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:50 WIB

Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026

Berita Terbaru