Kapten Inf Herlianto Resmi Jabat Danramil Baru Mlonggo, Bersilaturahmi Ke Polsek Pakis Aji

- Redaksi

Rabu, 13 September 2023 - 12:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jepara – Guna terciptanya hubungan yang harmonis serta mempererat hubungan silaturahmi dan sinergitas antara TNI dan Polri di tingkat kewilayahan paling bawah, Danramil 09/Mlonggo Kapten Inf Herlianto bersama anggota dan Camat Pakis Aji Arif Budiman bersilaturahmi dengan Kapolsek Pakis Aji, di kantor Mapolsek, Rabu, (13/9/2023).

Kedatangan tersebut itu dilakukan seusai menjabat sebagai Danramil baru di Koramil 09/Mlonggo dan Pakis Aji, kedatangan disambut langsung oleh Kapolsek Pakis Aji Iptu Suyatmoko bersama anggota.

Baca Juga :  "Sinergitas TNI-Polri di Majalengka Diperkuat Melalui Partisipasi Bersama dalam Penyuluhan Kader PKK di Desa Trajaya"

“Maksud dan tujuannya adalah dalam rangka menjalin silaturahmi serta meningkatkan sinergitas TNI-Polri di tingkat paling bawah,” kata Danramil saat dikonfirmasi.

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut, Danramil 09/Mlonggo Kapten Inf Herlianto menegaskan bahwa hubungan antara TNI-Polri harus terjalin dan terbina dengan baik agar nantinya dapat menciptakan kondusifitas keamanan wilayah di Kecamatan Pakis Aji.

Baca Juga :  Polres Lombok Utara Tetapkan Oknum Guru Tersangka Kasus Pencabulan Anak

“Dengan bersilaturahi ini harapannya agar personel TNI dan Polri serta Pemerintah Kecamatan saling bekerjama guna memanilisir segala bentuk permasalahan yang dapat memicu perpecahan dilingkungan serta untuk mewujudkan dan menciptakan kondusifitas wilayah Pakis Aji,” ujar Kapten Inf Herlianto.

Baca Juga :  Perkuat sinergitas, Kabidhumas Polda Sulteng silaturahmi dengan organisasi media

Sementara itu Kapolsek Pakis Aji Iptu Suyatmoko juga menegaskan. Hubungan emosional yang sangat erat antara TNI-Polri dan Pemerintah Kecamatan Pakis Aji dalam melayani masyarakat harus selalu terjalin dan terbina dengan baiknya.

“Sehingga hal tersebut akan sangat membantu TNI dan Polri dalam melaksanakan tugas di lapangan,” pungkasnya.

(Yusron)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu
Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut
Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh
Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.
Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota
Ngopi Kamtibmas, Kapolres Kombes Pol Jauhari Ajak Masyarakat Bersama Polri Cegah Kejahatan dan Narkoba
Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu, Polres Metro Jakarta Barat Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda
Harry Prasetyo: Kolaborasi BRI x Kidz Station Jadi Komitmen Hadirkan Pengalaman Positif
Berita ini 115 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 00:02 WIB

Ketua PSHT Cabang Lamongan, M. Supriyono, Resmi Mengundurkan Diri dari Aliansi Alam Bersatu

Minggu, 9 November 2025 - 20:33 WIB

Polri Lanjutkan Pendampingan Psikologi dan Pemulihan Pasca Ledakan SMAN 72 Jakut

Minggu, 9 November 2025 - 20:29 WIB

Wabup Intan Buka Car Free Day dan Kampanye TOSS TBC: Temukan, Obati, Sampai Sembuh

Rabu, 5 November 2025 - 12:03 WIB

Kapolres Metro Tangerang Kota bentuk “Ojol Mart Mitra Polri”.

Kamis, 30 Oktober 2025 - 20:39 WIB

Kapolda beri penghargaaan Anggota Teladan Polres Metro Tangerang Kota

Berita Terbaru