Semarakkan HUT TNI ke-78 dan HUT ke-73 Kodam lV / Diponegoro, Dandim 0719/Jepara Ikut Lomba Panco

- Redaksi

Sabtu, 7 Oktober 2023 - 09:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lebsapolri.com, Jepara – Dalam rangka memeriahkan HUT TNI yang ke – 78 dan HUT ke – 73 Kodam lV / Diponegoro, Kodim 0719/Jepara menggelar berbagai kegiatan dan diantaranya adalah lomba adu panco di tingkat Kabupaten Jepara.

Acara tersebut bertujuan untuk mempererat persaudaraan dan menyambung tali silaturahmi antara TNI dengan Polri serta masyarakat khususnya di Jepara, disisi lain bertujuan untuk mencari bibit-bibit unggul sebagai atlet pemula.

Sebelum kegiatan dimulai para peserta harus mendaftarkan diri, setelah itu baru penimbangan berat badan. Lomba tersebut dimulai sekitar pukul : 14.00 WIB, dan diadakan di alun-alun 1 Kota Jepara, Jumat (6/10/2023).

Para peserta diberikan arahan dan tata cara (aturan) permainan dari Wasit 1, Kiki POGTI dan Wasit 2  (Dwi), sebelum dimulainya pertandingan.

Tampak hadir di acara tersebut Dandim 0719/Jepara Letkol Inf M.Husnur Rofiq S.I P, Kasdim 0719/Jepara Mayor Arm Syarifudin Widianto, Wakapolres Jepara Kompol Berry, S.T. S.I.K., Pasi dan Danramil jajaran Kodim 0719/Jepara, Bidang Kesehatan serma Anton.S beserta 1 orang anggota, Ketua pelaksana Robinson, Juri Lomba Panco, Anggota Kodim 0719/Jepara, Anggota Polres Jepara dan para peserta lomba Panco Kabupaten Jepara.

Dikesempatan itu selaku Ketua pelaksana pertandingan dan juga ketua Persatuan Gulat Tangan Indonesia (POGTI) Kabupaten Jepara Robinson mengatakan, “Sangat puas dengan hasil pertandingan malam ini, banyak masyarakat yang sangat antusias ikut dalam perlombaan sehingga kita bisa mendapatkan bibit bibit atlit, untuk kedepannya kita bina sebagai atlit profesional.”

Baca Juga :  Resmi Dilantik, Brigjen Pol Djati Wiyoto Abdhy Jabat Wakapolda Kaltim

Sedangkan lomba  panco di bagi menjadi 2 kelas yaitu Kelas – 75 kg dan Kelas +75 kg, yang diikuti ± 116 peserta,” ungkapnya.

Kemudian untuk lomba pertandingan panco yang diikuti dari TNI, Polri serta masyarakat umum, dan tak kala serunya Dandim 0719/Jepara Letkol Inf M.Husnur Rofiq S.I P, ikut serta dalam lomba tersebut ,” tambah Robinson.

“Selain itu Robinson juga menjelaskan, kalau Warga Jepara sangat antusias dalam mengikuti lomba Panco karena sudah hampir 3 tahun di Jepara tidak ada perlombaan Panco”,

Baca Juga :  Resmi Dibuka, Lapas Kelas IIA Tangerang Kejar Predikat Paripurna dan Klinik Pratama

“Kami akan bekerjasama dengan stakeholder dan sponsor untuk bisa menyelenggarakan event tingkat provinsi maupun tingkat nasional” terangnya.

Hasil lomba Panco untuk kelas – 75 kg juara 1 Bagus Maulana dari teluk Awur, juara 2 Yeyen dari Mayong, juara 3 A. Risqi dari Wonorejo serta untuk kelas + 75 kg juara 1  Nanda dari Senenan, juara 2 Yayan Bawu dan juara 3 Jasri dari Troso.

Sementara menurut informasi dari panitia, untuk pengambilan Hadiah dilaksanakan pada hari Minggu 8 Oktober 2023, atau diberikan bersamaan dengan acara sepeda santai.

(Yusron)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani
Sinergi TNI–Polri dan Instansi Terkait Amankan Misa Hari Raya Santa Maria Bunda Allah di Tabanan
Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026
Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim
Apel Pagi Pos Pam Ulundanu, Pastikan Kesiapan Personel Operasi Lilin Agung 2025
Kapolsek Selemadeg barat Pimpin Langsung Kegiatan patroli wilayah, Amankan Malam Pergantian Tahun Baru 2026
Berita ini 18 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 06:05 WIB

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:58 WIB

Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:55 WIB

Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:53 WIB

Sinergi TNI–Polri dan Instansi Terkait Amankan Misa Hari Raya Santa Maria Bunda Allah di Tabanan

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:50 WIB

Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026

Berita Terbaru