PJ Gubernur Heru Budi Hartono Resmikan RSUD Kalideres

- Redaksi

Kamis, 19 Oktober 2023 - 17:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

JAKARTA – Pj Gubernur DKI Jakarta, Heru Budi Hartono meresmikan RSUD Kalideres yang berlokasi dijalan Bedugul Daan Mogot Baru, Kelurahan Kalideres Kecamatan Kalideres Jakarta Barat, 19/10/2023).

Heru datang menggunakan baju batik dengan berwarna coklat, dan memberikan sambutan.

Usai memberikan sambutan Pj Gubernur langsung berkeliling mengecek semua fasilitas yang ada, serta berbincang bincang dengan sejumlah pasien di RSUD Kalideres tersebut.

Heru berharap dengan adanya RSUD Kalideres yang baru ini dapat memberikan pelayanan yang baik terhadap masyarakat.

Baca Juga :  Antisipasi Motor Bodong, Satpolair Polres Sampang Gelar Operasi Rutin

“Saya berharap RSUD Kalideres ini dapat memberikan pelayanan yang baik kepada masyarakat.”ujar Heru

Selain itu, Heru juga mengucapkan terimakasih pada GOTO yang sudah memberikan sumbangan penanaman pohon pulai untuk penghijauan di area RSUD Kalideres tersebut.

“Terimakasih pada GOTO sudah memberikan sumbangan penanaman pohon pulau di area RSUD Kalideres.”ujarnya.

Baca Juga :  Seluruh Pendaki Gunung Marapi Yang Terdata Ditemukan

Dalam peresmian RSUD Kalideres tersebut PJ Gubernur Heru Budi Hartono di dampingi dr Diah Anggraini MM Dirut RSUD Kalideres, Plt Kadis Kesehatan Ani Ruspitawati, Walikota Jakarta Barat Uus Kuswanto, beserta pejabat teras lainnya.(Leman)

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani
Sinergi TNI–Polri dan Instansi Terkait Amankan Misa Hari Raya Santa Maria Bunda Allah di Tabanan
Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026
Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim
Apel Pagi Pos Pam Ulundanu, Pastikan Kesiapan Personel Operasi Lilin Agung 2025
Kapolsek Selemadeg barat Pimpin Langsung Kegiatan patroli wilayah, Amankan Malam Pergantian Tahun Baru 2026
Berita ini 5 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 06:05 WIB

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:58 WIB

Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:55 WIB

Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:50 WIB

Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:48 WIB

Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim

Berita Terbaru

Polri Perkuat Pengawasan Internal Berbasis Digital untuk Mendorong Transparansi dan Akuntabilitas (Foto.Hms Polri)

Berita Mabes Polri

Polri Perkuat Pengawasan Internal Lewat Sistem Digital

Jumat, 2 Jan 2026 - 13:41 WIB