Berantas Narkoba, Rutan 1 Medan Kanwil Kemenkumham Sumut Tes Urine Warga Binaan

- Redaksi

Minggu, 29 Oktober 2023 - 14:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Medan

Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas I Medan lakukan upaya pencegahan penyalahgunaan narkoba, salah satunya melalui tes urine terhadap warga binaan kasus narkotika secara acak. Kamis (26/10).

ADVERTISEMENT

Ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam kesempatan tersebut turut hadir Kepala Kesatuan Pengamanan Rutan (KPR), Mytrando Indra Tuju, yang memberikan arahan kepada warga binaan yang akan melakukan tes urine.

Baca Juga :  Semarak Hari Bhakti Pemasyarakatan ke 61, Lapas Jember Lakukan Donor Darah

Warga binaan yang melakukan tes urine ini diambil dari setiap kamar hunian dan dipilih oleh petugas.

‘Tes urine dilakukan sebagai upaya pencegahan dan pemberantasan penyalahgunaan peredaran gelap narkoba dan prekursor narkotika terhadap warga binaan. Tidak menutup kemungkinan akan dilakukan juga kepada petugas dengan melibatkan Badan Narkotika Nasional Provinsi.” tegas Mytrando.

Baca Juga :  Melaksanakan Tugas Dengan Baik, Kasi Propam Polres Majalengka Berikan Reward Pada Anggotnya

Dari tes urine yang dilakukan terhadap 20 orang warga binaan, semuanya menunjukkan hasil negatif narkoba. Selanjutnya, hasil tes urine ini langsung dilaporkan kepada Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Sumatera Utara serta Kepala Divisi Pemasyrakatan.

Baca Juga :  PC 0201 GM FKPPI Medan Serahkan Mandat 17 Rayon dan Rayon Khusus GM FKPPI Kecamatan

“Jika ada terindikasi warga binaan yang positif narkoba, maka akan kami tindak lanjuti sesuai mekanisme dan prosedur yang berlaku.”tandas Mytrando. (/rel)

 

Follow WhatsApp Channel lensapolri.com untuk update berita terbaru setiap hari Follow

Berita Terkait

Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama
Polsek Kintamani Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al – Muhajirin Kintamani
Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu
Personil Opsnal dan Polsubsektor Tanah Lot Melaksanakan Penjagaan dan Patroli di Kawasan DTW
Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani
Sinergi TNI–Polri dan Instansi Terkait Amankan Misa Hari Raya Santa Maria Bunda Allah di Tabanan
Polsek Kerambitan Gelar Patroli Gabungan bersama Forkompimcam Kerambitan pada Malam Pergantian Tahun 2025-2026
Apel Siaga Pengamanan Malam Tahun Baru 2026 di Kecamatan Seltim
Berita ini 60 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:28 WIB

Polres Bangli Gelar Upacara Serah Terima Jabatan Empat Pejabat Utama

Jumat, 2 Januari 2026 - 17:25 WIB

Polsek Kintamani Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al – Muhajirin Kintamani

Jumat, 2 Januari 2026 - 06:05 WIB

Personel Pos Pam Ulundanu Pastikan Keamanan dan Kelancaran Persembahyangan di Pura Ulun Danu

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:55 WIB

Polsek Selemadeg intensifkan pengamanan ibadah awal tahun baru umat Kristiani

Jumat, 2 Januari 2026 - 05:53 WIB

Sinergi TNI–Polri dan Instansi Terkait Amankan Misa Hari Raya Santa Maria Bunda Allah di Tabanan

Berita Terbaru

Polri Perkuat Pengawasan Internal Berbasis Digital untuk Mendorong Transparansi dan Akuntabilitas (Foto.Hms Polri)

Berita Mabes Polri

Polri Perkuat Pengawasan Internal Lewat Sistem Digital

Jumat, 2 Jan 2026 - 13:41 WIB