Jum’at Barokah, Polres Cirebon Kota Bagikan Puluhan Nasi Kotak

- Redaksi

Sabtu, 4 November 2023 - 10:15 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

POLRES CIREBON KOTA,- Polres Cirebon Kota melalui Satuan Lalu Lintas ( Sat Lantas ) bagikan puluhan nasi kotak kepada masyarakat.

Kegiatan yang dibalut dengan Jum’at Barokah ini dalam rangka mewujudkan kepedulian Polri terhadap masyarakat.

Kapolres Cirebon Kota AKBP Muhammad Rano Hadiyanto, S.Ik.,M.M melalui Kasat Lantas Akp Ngadiman, S.Kom menuturkan, kegiatan Jum’at Barokah ini dilakukan sebagai sarana meningkatkan kepedulian terhadap sesama.

Selanjutnya dijelaskan Akp Ngadiman, menyampaikan pihaknya saat ini membagikan puluhan nasi kotak di tiga titik jalan protokol dengan sasaran Abang becak, pemulung, tukang parkir dan lainnya, di jalan Tuparev, jalan dr. Cipto dan jalan pemuda.

Baca Juga :  Khairul Muslim Pimpin Forum Pemred Media Siber Sumut

Lebih lanjut mantan Kasat Lantas Polres Majalengka ini menambahkan, kegiatan Jum’at Barokah tersebut akan rutin dilaksanakan sebagai upaya membantu kesulitan masyarakat, dan kami mengajak semua kalangan untuk ikut peduli terhadap lingkungan masyarakat untuk berbagi dan saling membantu.

(Agoeng)

Berita Terkait

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024
Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali
Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak
Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024
Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas
Kanwil Kumham Sumut Tandatangani Nota Kesepahaman Bersama Rumah Sakit Bhayangkara TK II Medan
KICK OFF MEETING PELAKSANAAN AUDIT TRANSISI KEMETERIAN HUKUM DAN HAM
Kolaborasi DJKI, Kokek Consulting, dan Kemenkumham Sumut Gelar Survei IKM untuk Peningkatan Kualitas Layanan KI di Sumut
Berita ini 20 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 21 November 2024 - 16:20 WIB

Simulasi Pemilu Di Jakbar, Sinergi Polri KPU dan Bawaslu Sambut Pilkada 2024

Rabu, 20 November 2024 - 23:07 WIB

Sinergi Bea Cukai dan Polri Kembali Ungkap Clandestine Lab Jaringan Tiongkok di Bali

Rabu, 20 November 2024 - 03:06 WIB

Bea Cukai dan Polri Gagalkan Peredaran 7 Juta Batang Rokok Ilegal melalui Tanjung Perak

Rabu, 20 November 2024 - 00:07 WIB

Bank Aceh Salurkan Rp70 Miliar Bantuan Stimulan Perumahan Swadaya hingga November 2024November 2024

Selasa, 19 November 2024 - 18:37 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Lapas Pancur Batu Gelar Penaburan 2500 Ekor Benih Ikan Mas

Berita Terbaru

Polsek

Polsek Mengwi Jumat Curhat Bersama Masyarakat Baha

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:57 WIB

Polsek

Unit Samapta Polsek Mengwi Sambangi Kantor BNI Kapal

Jumat, 22 Nov 2024 - 08:49 WIB